Brownies tekstur Fudge + Chewy

Anita Sari
Anita Sari @cook_17280045
Gianyar - Bali

Karena lagi nonton tasty saya jadi pengen buat cemilan karena stok cemilan menipis ahaha. Resep ini saya lihat di tasty dengan taaran yg saya sesuaikan dari resep mba @tintinrayner, saya modif dengan bahan yang ada saja.

Brownies tekstur Fudge + Chewy

5 orang berencana membuat resep ini

Karena lagi nonton tasty saya jadi pengen buat cemilan karena stok cemilan menipis ahaha. Resep ini saya lihat di tasty dengan taaran yg saya sesuaikan dari resep mba @tintinrayner, saya modif dengan bahan yang ada saja.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20x20x2cm
  1. 100 grtepung protein rendah (kunci biru)
  2. 125 grgula pasir/kastor/palm sugar
  3. 100 grmelted butter /margarin / BOS
  4. 2 butirtelur ayam (besar)
  5. 20 grfull cream milk bubuk
  6. 20 grtepung maizena / cornstarch
  7. 20 grbubuk cacao
  8. 120 grdark chocolate
  9. Bahan tambahan
  10. Secukupnyachocochip
  11. Secukupnyacoklat batang yang di hancurkan
  12. Secukupnyakeju

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan loyang olesi carlo dan di beri kertas baking. Saya pakai loyang 20cmx20cmx2cm. Setelah itu preheat oven 10mnt dengan suhu 200° C

  2. 2

    Siapkan bahan- bahan. Lelehkan coklat di tim boleh kebetulan saya masukin ke magic com saya wrap saya biarkan 10mnt sampai agak hangat dan sedikit cair kemudian di keluarkan dan di beri butter nanti butternya leleh sendiri dan ga perlu di panas kan. Jadi cepat suhu nya turun juga

  3. 3

    Mixer gula pasir dan telur sampai pucat kental dan gula agak larut. Jangan over mix

  4. 4

    Masukkan bahan kering, pastikan di ayak ya.

  5. 5

    Aduk balik dengan spatula sampai rata, ngaduknya pelan aja gausa pakai tenaga. Asal rata saja. Kalau ada tambahan coklat batang atau chocochip bisa di masukan juga ya. Saya masukin yang banyak ahhaa

  6. 6

    Oven dengan suhu 180°C selama 25mnt atau 200°C selama 15mnt tergantung cocok yang mana. Boleh pakai api atas dan bawah atau api bawah saja kebetulan saya ngasu anak jadi ga otak atik oven saya biarin pakai api atas dan bawah makanya gaada shiny crust nya 😂

  7. 7

    Setelah matang dinginkan dulu baru disajikan.

  8. 8

    Teksturnya padet ya true brownies banget ga cakey karena ga pakai baking soda. Selamat mencoba!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Anita Sari
Anita Sari @cook_17280045
pada
Gianyar - Bali
IG : @dwianitassfull time mom and illustrator.🖤
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa