Chocochips soft cookies gluten free

Clarissa's Kitchen
Clarissa's Kitchen @Clarissakitchen
Citra Raya, Tangerang

Soft cookies jd fave dirumah.. Ternyata enak lho pakai tepung gluten free

CHOCOCHIPS SOFT COOKIES by @Clarissakitchen

#resepGlutenFree_ClarissakitchenTangerang #glutenFree #cookpadcommunity_Tangerang #pekanposbar #softcookies

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 200 grmentega
  2. 200 grgula pasir
  3. 130 grgula palem
  4. 1 sdtekstrak vanilla
  5. 1 butirtelur
  6. 280 grTepung mocaf Gluten free
  7. 1/2 sdtbaking powder
  8. 5 grgaram
  9. 1/4 sdtbaking soda
  10. 150 grchoco chips
  11. BAHAN FILLING :
  12. secukupnyaselai cokelat

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan semua bahan. masukkan mentega, gula pasir dan gula palm ke dalam mangkuk, aduk dengan mixer kecepatan tinggi selama 1-2 menit

  2. 2

    Masukkan telur dan ekstrak vanilli kemudian kocok dengan speed tinggi.

  3. 3

    Masukkan tepung mocaf, baking powder, baking soda, garam yang sudah diayak lalu kocok sebentar sampai adonan tercampur

  4. 4

    Masukkan choco chips, aduk dengan spatula

  5. 5

    Siapkan loyang yang sudah dialasi baking paper, lalu letakkan scoop adonan diatasnya dan diberi jarak antar adonan

  6. 6

    Beri cekungan pada tengah adonan cookies dengan sendok. Ratakan adonan hingga menutupi selai dan beri sedikit taburan seasalt serta chocochips diatas adonan cookies

  7. 7

    Panggang adonan cookies pada suhu 180 dercel 10-15 menit sesuai oven masing-masing

  8. 8

    Dinginkan diatas cooling rack, simpan dalam toples tertutup dan kedap. Soft Cookies Gluten Free siapkan dinikmati.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Clarissa's Kitchen
Clarissa's Kitchen @Clarissakitchen
pada
Citra Raya, Tangerang
IG : http://instagram.com/kiki_yosintaYouTube : Clarissakitchen TangerangHastag resep BEBAS GLUTEN ALA CLARISSAKITCHEN#ResepGlutenFree_ClarissaKitchenTangerangSuka makan... suka memasak tapi tidak jago masak wkwkwk, terkendala oleh waktu karena full time working mom 🤓🤓Ternyata meski working mom tetap bisa berkreasi di dapur dan nambah ilmuuu cooking baking 🤩Apalagi sekarang makin demen explore makanan sehat bebas gluten jadi tinggal klik hastag ini ya untuk resep2 bebas glutennya #ResepGlutenFree_ClarissaKitchenTangerangTetep semangat belajar memasak ya!! 💃Happy Baking .. Happy Cooking!!
Lebih banyak

Resep Serupa