Bola Udang Ayam Keriting

Sebenarnya adonan bola-bola udangnya mirip dengan adonan siomay, cuma bagian luarnya dibalut dengan guntingan-guntingan kulit lumpia dan proses masaknya dengan cara digoreng..Gurih dan krispy... Kuncinya, pakai kulit lumpia kualitas bagus dan gunting setipis mungkin..Yuk, diintip cara bikinnya..
Bola Udang Ayam Keriting
Sebenarnya adonan bola-bola udangnya mirip dengan adonan siomay, cuma bagian luarnya dibalut dengan guntingan-guntingan kulit lumpia dan proses masaknya dengan cara digoreng..Gurih dan krispy... Kuncinya, pakai kulit lumpia kualitas bagus dan gunting setipis mungkin..Yuk, diintip cara bikinnya..
Cara Membuat
- 1
1. Campur udang, daging ayam tepung sagu, garam, merica bubuk, dan minyak wijen. Aduk rata. (bisa ditambah daun seledri cincang kalau suka ).
- 2
2. Lipat masing-masing lembaran kulit lumpia, lalu gunting melintang ukuran 2 mm. Lakukan hingga mencukupi untuk semua adonan.
- 3
3. Ambil 1 sendok teh adaonan udang, bulatkan dengan bantuan dua sendok. Lalu gulingkan di guntingan kulit lumpia, hingga bola-bola tertutup seluruhnya. Lakukuan sampai adonan habis.
- 4
4. Hasilnya seperti ini.
- 5
5. Goreng dalam minyak panas sedang sampai kuning keemasan dan matang.
- 6
6. Angkat dan tiriskan. Sajikan dengan cocolan sambal botol dan saus tomat.
Resep Serupa
-
Siomay Ayam Udang Yum. Siomay Ayam Udang Yum.
Buat siomay ini karena ada stok kulit lumpia di kulkas dan suami minta cemilan gurih2.Sambil cari2 bahan di kulkas, jadilah siomay ini..Hasilnya sehat cz ada campuran sayurnya & yummmy..langsung ludess. Nuril Lutvi Azizah -
Dimsum ayam udang 🦐🐔 Dimsum ayam udang 🦐🐔
Saran untuk udangnya di blend sehalus mungkin. Gunakan kulit pangsit berukuran bulat agar menghasilkan bentuk yang bagus nur octaviani ps -
Bola-bola Ayam Udang Bola-bola Ayam Udang
Niat nya mau buat lumpia udang ayam kulit tahu. Tapi salah beli kulit tahu, jadilah improvisasi di modif jadi bola-bola. Untung ada tepung roti 😅Anak kecil doyan banget, udah bikin berkali2.#stayathome R_J_T -
284. Eggroll Udang Ayam dengan Kulit Lumpia 284. Eggroll Udang Ayam dengan Kulit Lumpia
Sesungguhnya kuingin menulis resep chicken eggroll, tapi eh ada yang ternyata menarik. Jadi karena kehabisan kulit telur adonan eggroll, dan isian ini masih sangat banyak. Trus eh tercetus ide dengan kulit lumpia. Daaan.. koq asik juga ya dipakein kulit lumpia jadi garing kriuk-kriuk gitu. Cara pengolahan ala chicken eggroll, dikukus terlebih dahulu supaya bisa disimpan frozen.#CookpadCommunity_Bogor#GA_TheNextLevelWeek 35#DiRumahAja #KeDapurAja #MasakItuAkuMinggu 107 Agustin Kartika Dewi -
Lumpia udang Lumpia udang
Ini adalah resep lumpia udang yang simple banget temannya dari siomay udang dan shrimp dumpling/hakao udang. Enak dimakan bersama saus mayo encer atau cocolan sambel.😍Untuk resep Hakau udang/shrimp dumpling bisa dilihat di link ini :https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5469728-shrimp-dumpling-hakau-udang-istimewa?via=profileUntuk resep siomay dimsum bisa dilihat disini :https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5469794-siomay-ala-dimsum-siomay-udang?via=profile#cookpadcommunity_jakarta Phie Kitchen -
Siomay ayam maknyus Siomay ayam maknyus
Lagi punya stok kulit lumpia...trus cek lemari es ada ayam ...keluar deh ide bikin siomay ikan walo tanpa udang tetep maknyus kok Lisna Mdf -
Empanada Kulit Lumpia Empanada Kulit Lumpia
Ceritanya ingin membuat empanada tapi malas bikin adonan kulit. Jadilah dibalut kulit lumpia instant yang banyak dijual di pasaran. Hore-hore -
Siomay Ayam Udang Siomay Ayam Udang
Jadi...karena ga ada kulit siomay, saya pakai kulit lumpia 🤣 tapi tetap enak pastinya 👍🏻 SKITCHEN -
Bola ayam udang isi keju Bola ayam udang isi keju
Bikin stock cemilan frozen food.1 adonan bisa utk 3 jenis cemilanBola ayam udang isi keju, bola rambutan, lumpia Yuni Syahfitri -
Siomay ayam udang Siomay ayam udang
Tips utk kulit tdk kering dan trdapat sisa tepung,celupkan kulit didalam larutan air dan minyak goreng sebentar sambil dibersihkn sisa2 tepung yg menempel. Baru deh diisi dgn adonan siomay. Dan 1 lgi,klo pengen bentuknya jadi bagus pilih kulit yg berbentuk bulat. husnul -
Siomay Ayam Udang (I) Siomay Ayam Udang (I)
Ada beberapa resep siomay ayam yang sudah kucoba, ini salah satu yang paling sering kubikin. Rasa dan teksturnya pertengahan antara siomay dimsum ala resto dan siomay Bandung ala abang-abang yang pakai bumbu kacang.Lupa dulu dapat resep dari mana karena saking sudah lamanya 🙏. Bikin lagi karena nemu kulit siomay bagus di supermarket. Dan benar saja saat dicoba benar-benar lentur. Tipis tapi lentur. Dan ada aroma udangnya, saat dikukus pun warnanya berubah agak kemerahan. Sepertinya air adonan kulitnya pakai air kaldu udang.Kalau tidak ada kulit siomay bisa pakai kulit pangsit, tapi hasilnya berbeda. Kulit pangsit lebih tebal dan tidak lentur, banyak yang pecah saat dikukus.Yuuk cobain...#mbantuk_karbo#cookpadCommunity_Bandung Tituk SK -
Ekaddo ala ala Ekaddo ala ala
Ada sisa adonan siomay ayam dan kulit lumpia nganggur, jadi dibikin ini aja deh Chikalp
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar