Oseng Kikil Mercon

mami Yupi
mami Yupi @yupis_kitchen

Pedas, selalu menambah selera makan. Karena makin pedas makin semangatlah saya untuk makan. hehehe. resep ini saya ambil dari http://www.diahdidi.com/2013/05/oseng-kikil-merconpedasnya-cetar.html dengan beberapa modifikasi a la saya. Enjoy nikmatnya pedas.

Oseng Kikil Mercon

43 orang berencana membuat resep ini

Pedas, selalu menambah selera makan. Karena makin pedas makin semangatlah saya untuk makan. hehehe. resep ini saya ambil dari http://www.diahdidi.com/2013/05/oseng-kikil-merconpedasnya-cetar.html dengan beberapa modifikasi a la saya. Enjoy nikmatnya pedas.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

50 menit
3 porsi
  1. 250 gramKikil
  2. 1 ruasLengkuas (Laos)
  3. 2 lembarDaun Salam
  4. secukupnyaGaram
  5. 75 gramCabai (Cabe) Rawit Merah
  6. 7 siungBawang Merah
  7. 3 siungBawang Putih
  8. 3 cmJahe
  9. 1 sendok makanGula Merah
  10. 100 mlAir Kaldu
  11. 75 gramCabai (Cabe) Merah Keriting

Cara Membuat

50 menit
  1. 1

    Rebus kikil dengan daun salam, laos dan sedikit air hingga empuk.

  2. 2

    Goreng cabai-cabai dan bawang-bawangan.

  3. 3

    ulek kasar

  4. 4

    Oseng bumbu yang diulek tadi. Tambahkan gula merah dan jahe geprek.

  5. 5

    Setelah harum, tambahkan air kaldu. masak hingga mendidih dan meresap. Sajikan dengan nasi hangat dan kerupuk. Dijamin sepiring tidak akan cukup ;P

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
mami Yupi
mami Yupi @yupis_kitchen
pada
cooking with love
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa