Gabin Tape

Indah Mei
Indah Mei @indahmei
Semarang

Bismillahirrahmanirrahim

Gabin tape ini ku-cooksnap dari #penulisfavoritku @didowardah.
Di akun mbak Wardat, banyak sekali resep-resep jajanan viral. Beliau kalau menulis resep, jelas banget, lengkap dan detail. Suka sekali dengan penjelasan-penjelasannya yang komplit. Menginspirasi.
Walaupun belum banyak resep yang saya cooksnap, tapi banyak yang kusimpan 😁

#BerbagiRasaRamadan
#GAS2025
#Semangcook_ManisnyaBerbuka
#cookpadcommunity_semarang
#SemangcookHokyaHokye25

Gabin Tape

8 orang berencana membuat resep ini

Bismillahirrahmanirrahim

Gabin tape ini ku-cooksnap dari #penulisfavoritku @didowardah.
Di akun mbak Wardat, banyak sekali resep-resep jajanan viral. Beliau kalau menulis resep, jelas banget, lengkap dan detail. Suka sekali dengan penjelasan-penjelasannya yang komplit. Menginspirasi.
Walaupun belum banyak resep yang saya cooksnap, tapi banyak yang kusimpan 😁

#BerbagiRasaRamadan
#GAS2025
#Semangcook_ManisnyaBerbuka
#cookpadcommunity_semarang
#SemangcookHokyaHokye25

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
15 buah
  1. 15 buahgabin / crackers
  2. 250 grtape
  3. 3 sdmterigu yang sudah disangan
  4. 2 sdmkental manis
  5. 2-3 sdmgula pasir (sesuaikan dengan kemanisan tape)
  6. 50 grkeju (saya pakai keju spread)
  7. Secukupnyaminyak untuk menggoreng

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Ambil sumbu tape. Kukus tape kurang lebih 15 menit, dinginkan.
    Siapkan terigu yang sudah disangan.

  2. 2

    Masukkan tape kukus, terigu sangan, kental manis, gula dan keju dalam chopper. Proses hingga halus.
    Masukkan ke dalam pipping bag.

  3. 3

    Siapkan gabin. Jika cabin terlalu besar, bagi menjadi 2 bagian.
    Semprotkan isian tape di atas salah satu bagian cabin. Tangkupkan dengan bagian yang lain seperti sandwich.

  4. 4

    Rapikan bagian pinggirnya.
    Goreng gabin isi tape dengan minyak panas hingga kecoklatan di kedua sisinya.
    Baliknya cukup sekali saja ya.
    tiriskan.

  5. 5

    Gabin isi Tape siap disajikan.
    Enaaak. Krenyes di luar, manis dan lembut di dalam. ❤

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Indah Mei
Indah Mei @indahmei
pada
Semarang
Belum bisa, bukan berarti tidak bisa :)& saya sangat percaya pada "practice makes perfect".Instagram : @indahmeiiiTikTok : @indah.meiii
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa