Rainbow Salad

Fyro
Fyro @cook_2009158

Awalnya karena ingin menyantap makanan sehat, tapi klo beli ternyata harga seporsi salad mahal.. akhirnya, nyoba2 bikin sendiri dan ternyata bikin ketagihan. Bisa dijadiin bekel atau buat sarapan juga.. Enak dan menyehatkan.. klo yg ingin diet jg bisa jadi makanan alternatif :)

Rainbow Salad

45 orang berencana membuat resep ini

Awalnya karena ingin menyantap makanan sehat, tapi klo beli ternyata harga seporsi salad mahal.. akhirnya, nyoba2 bikin sendiri dan ternyata bikin ketagihan. Bisa dijadiin bekel atau buat sarapan juga.. Enak dan menyehatkan.. klo yg ingin diet jg bisa jadi makanan alternatif :)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

10 menit
2 porsi
  1. 1/2 buahMangga Matang
  2. 1 buahTomat
  3. 4 lembarSelada
  4. 1 lembarKol Ungu
  5. 100 gramDada Ayam tanpa Lemak (ditumis dgn lada dan garam)
  6. Dressing:
  7. 2 sdmPerasan Jeruk Lemon
  8. 3-4 sdmOlive Oil (Minyak Zaitun)
  9. 1 sdmHoney Mustard
  10. 1 sdmMadu / Brown Sugar
  11. SecukupnyaLada Hitam
  12. Taburan:
  13. SecukupnyaAlmond
  14. SecukupnyaDaun Mint

Cara Membuat

10 menit
  1. 1

    Potong-potong semua bahan sesuai selera

  2. 2

    Dalam wadah, capurkan air jeruk lemon, minyak zaitun, mustard, gula pasir/madu, garam dan lada, aduk rata.

  3. 3

    Atur bahan2 dalam mangkuk atau piring, siram dengan salad dressing, kemudian taburi dengan kacang sangrai dan daun mint.

  4. 4

    Rainbow salad siap dihidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fyro
Fyro @cook_2009158
pada
Walau hanya berbekal peralatan seadanya, kita tetep bisa memasak makanan enak loh.. Cheers v(^,^)
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa