Saus Lada Hitam

Saus ini saya buat sebagai pelengkap beef steak patty di resep ini
-->https://cookpad.wasmer.app/id/resep/702544-beef-steak-patty
Rasanya manis & pedas dari lada hitam
Saus Lada Hitam
Saus ini saya buat sebagai pelengkap beef steak patty di resep ini
-->https://cookpad.wasmer.app/id/resep/702544-beef-steak-patty
Rasanya manis & pedas dari lada hitam
Cara Membuat
- 1
Cincang bawang putih & bawang bombay (tidak perlu terlalu halus karena nanti akan kita blender)
- 2
Siapkan wajan, campur bawang putih & bawang bombai,margarine dan minyak sisa memanggang beef patty.
- 3
Tumis sampai harum & karamelize (terkaramelisasai/ kecoklatan)
- 4
Masukkan terigu
- 5
Aduk rata sambil tuangi air sedikit demi sedikit supaya tidak menggumpal
- 6
Tambahkan bumbu-bumbu
- 7
Aduk rata
- 8
Matikan api. Masukkan adonan saus ke dalam blender. Blender sampai halus
- 9
Masukkan kembali adonan saus yang sudah di blender ke dalam wajan
- 10
Masak hingga mendidih sambil terus di aduk agar tidak menggumpal
- 11
Matikan api. aduk saus sampai buihnya hilang & licin
- 12
Siramkan secukupnya di atas beff patty. Sajikan panas.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
174. Steak Tempe Saus Lada Hitam 174. Steak Tempe Saus Lada Hitam
🌺Bismillah🌺Steak #Murahmeriah inii namanya 😅Walau bahannya dari tempe rasanya enak kok. bisalah jdi alternatif pengganti daging 🤭Resepnya dari bunda Nindaummuziahttps://cookpad.wasmer.app/id/resep/14071848-steak-tempe-saus-lada-hitam?invite_token=zsHA7uJqjxFhmxNehUpsbKHq&shared_at=1621769805#PekanPosbar_MasakSesuaiBudget#SolusiCermatIbuCerdas#MurahMeriah#BamasakBaimbai#Cookpadcommunity_kalsel Ilma Mahdiya -
Saus Lada Hitam Saus Lada Hitam
Ini saus dasar untuk daging dan ayam lada hitam dari chef sebuah resto di Bali. Rasanya unik, manis dari kecap, pedas lada hitam dan paprika, gurih, serta sedikit asam.#CookpadCommunity_BALICPBali_MasakanBerkecap#PejuangGoldenBatikApron#PekanPosbar#Dikecapinaja Devi dr -
Daging sapi lada hitam (1) (yoshinoya ala ala) Daging sapi lada hitam (1) (yoshinoya ala ala)
Kali ini daging sapi nya dimasak biasa, dicampur sama bumbu langsung di penggorengan (saus tiram, minyak wijen, kecap inggris, kecap manis dsb). Rasanya enyak, bumbu.nya nyerap juga.Resep bulgogi lada hitam: https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12537765-bulgogi-lada-hitam?via=profile Putriima -
Saus Lada Hitam Saus Lada Hitam
Ingin makan steak pakai saus lada hitam, iseng-iseng coba masak sendiri. Ternyata rasanya memuaskan. Endita Priyasti -
Steak Tempe Saus Lada Hitam Steak Tempe Saus Lada Hitam
Video masak Steak Tempe Saus Lada Hitam ala Dapur Adis nya bisa teman lihat di channel YouTube saya : https://youtu.be/CRKOskHCWm0 Dapur Adis -
Sosis saus Lada Hitam Sosis saus Lada Hitam
Kalau kebetulan dapat paprika saya biasany terpikir utk dimasak dg saus lada hitam. Aroma paprika itu cocok bgt kalo ketemu saus lada hitam. Resep saus lada hitam ini sy dpt dari slh satu acara masak bu Sisca Soewitomo duluuuu sekali. Lupa di stasiun TV apa. Wkt itu stlh saya dpt resep itu lsg saya praktekin masak lobster saus lada hitam dan hasilny badai bgt! Udah dehh, ga pernah berpaling ke resep saus lada hitam manapun....apalagi pakai saus sachet-an, ga ada yg cocok di lidah saya.Sosisny bebas ya pakai yg merk apa aja, asalkan tdk pakai sosis yg rasany kuat. DiDie Saraswati -
Saus lada hitam homemade Saus lada hitam homemade
Source: mbak Mimi Nur Sabatiana. Saus lada hitam yg cocok untuk dipakai steak atau sekedar untuk cocolan aja. Yummy.... Ariek Utomo -
Saus Lada Hitam (Saus Rolade) (303) Saus Lada Hitam (Saus Rolade) (303)
Pelengkap untu menikmati Rolade, bisa pakai rolade frozen tinggal goreng atau rolade buat sendiri..Resep asli :https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12993471-116rolade-saus-manis-lada-hitam?invite_token=UBTcKaRLT8WXFME1M8xpDAmo&shared_at=1612612218#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_Tangerang#CocomtangPost Ati Agus Sapto (Mom's Firza) -
Ayam Crispy Lada Hitam Ayam Crispy Lada Hitam
Ayam tepung dibalur saus lada hitam yg pedes gurih manis. Terima kasih resepnya mbak @iishvaraSource : @iishvaraLink resep asli :https://cookpad.wasmer.app/id/r/14744831?i=NHyTmp#genkpejuangdapur#genkpeda_eksis#cookmembergenkpeda2_iishvara#pejuanggoldenbatikapron#myhomemadefood My Homemade Food -
Kepiting Lada Hitam Kepiting Lada Hitam
Source : Ainul Wardahhttps://cookpad.wasmer.app/id/resep/681085-kepiting-lada-hitam ratna san -
Daging Sapi Lada Hitam Daging Sapi Lada Hitam
Dengan saus lada hitam, aroma yang khas, rasa pedas gurih🤤praktis simple enak rasanya semua suka🥰Yuk mari dicoba😋😘Sumber Resep : @henie80https://cookpad.wasmer.app/id/r/15983927#GenkPejuangDapur#CookmemberPeDa4_Eni#GenkPeDa4#PilihMasak#CoDe25_KreasiCoDe#IdeMasak#GenkPeDa_Eksis#CookpadCommunity_id#Cookpad_Id#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_Depok Rini Dwi Astuti -
Spaghetti Lada Hitam Spaghetti Lada Hitam
Saus lada hitam dengan rasa pedas khas lada jadi menu favorite dirumah. Ada spaghetti dikreasikan dengan saus lada hitam ternyata rasanya enak banget.#PejuangGoldenBatikApron laily meilia sari
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (2)