Lobster Saus Padang

Mamaara
Mamaara @mamaara09
Jakarta Timur

Dapat kiriman lobster dari sahabat... Request dari suami di buat saus padang

Lobster Saus Padang

24 orang berencana membuat resep ini

Dapat kiriman lobster dari sahabat... Request dari suami di buat saus padang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4 porsi
  1. 500 gramlobster
  2. Bumbu halus :
  3. 3 buahkemiri
  4. 4 siungbawang putih
  5. 6 siungbawang merah
  6. 3 ruasjahe
  7. 2 ruaskunyit
  8. 15 buahcabai merah
  9. Bumbu Cemplung :
  10. 1 lembardaun jeruk
  11. 4 sdmsaus tiram
  12. 4 sdmsaus sambal
  13. 1 buahtomat potong kecil
  14. 2 lembardaun salam
  15. 2 helaidaun bawang
  16. 1 literair
  17. secukupnyaGaram, gula, merica
  18. secukupnyaMinyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih lobster, gunting bagian kepala dan badan agar mudah di belah saat memakan nya

  2. 2

    Tumis bumbu halus sampai harum, setelah harum tuangkan air hingga mendidih.

  3. 3

    Kemudian masukkan lobster masak hingga lobster berubah warna menjadi merah

  4. 4

    Tambahkan bumbu Cemplung, jangan lupa beri garam, lada, gula dan test rasa

  5. 5

    Lobster Saus Padang siap di hidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mamaara
Mamaara @mamaara09
pada
Jakarta Timur

Komentar

Resep Serupa