Baked Spaghetti Brulee #dapurelbeweek28

Baked Spaghetti Brulee #dapurelbeweek28
Cara Membuat
- 1
Siapkan semua bahan. Panaskan air beri sedikit garam dan minyak. Lalu rebus spaghettinya.
- 2
Tumis bawang bombay hingga layu. Tambahkan saus bolognese. Aduk merata.
- 3
Tiriskan spaghetti yg sdh matang. Masukkan dalam saus bolognesenya. Aduk merata.
- 4
Spaghetti siap dimasukkan ke cup alumunium foil.
- 5
Buat saus kejunya. Cairkan mentega, keju quick melt dan susu UHT.
- 6
Aduk merata, baru tambahakan tepung maizena dan lada bubuk. Aduk kembali hingga teksturnya mengental.
- 7
Jika sdh mengental, tiriskan lalu tuang dalam cup spaghetti. Taburi sedikit oregano dan beri potongan mozarela.
- 8
Spaghetti siap dipanggang. Suhu 180 derajat selama 20 menit. Menyesuaikan oven masing2.
- 9
Tiriskan jk sdh matang. Tambahkan saus pedas dan siap disantap. Selamat mencoba.
Resep Serupa
-
Baked Spaghetti/Spaghetti Brulee Baked Spaghetti/Spaghetti Brulee
Halo halo 👩🍳Good morning thereUdah pada olahraga pagi dong yaa...dan saatnya untuk breakfast, lets join us!#CookpadCommunity_Bali#PejuangGoldenBatikApron Wawia Ni Made -
Baked Spaghetti/Spaghetti Brulee Baked Spaghetti/Spaghetti Brulee
Liat di beberapa ig postingan ini. Jd coba buat yg instannya. Instan kr beberapa bahan sudah siap beli bisa di indoxxxxt atau alxxa, pasti ada. Hanya bbrp keju yg mgkn hrs ke tbk. Tp sbnrnya keju di mart tsb ada merk lain bisa digunakan. Indriayati -
-
568. Baked Spaghetti / Spaghetti Brulee 568. Baked Spaghetti / Spaghetti Brulee
Untuk bekal kk Zhi kemaren. Sebenarnya maknya yang pengen bikin 🤣Bela²in jam 21.30 cari Mozarella sama aluminum foil keluar.Source : @vegaputri dengan penyesuaian Welly Herlina -
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Ceritanya waktu ikut challenge, jadi kepikiran buat spaghetti brulee dan bisa jadi ide bakulan...#PejuangGoldenBatikApron#week2 Mamah AL -
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Makanan ini sangat mudah membuatnya dan cocok untuk cemilan keluarga khususnya anak2. Leny Setiawati -
-
-
Spaghetti Brulee 🍝 Spaghetti Brulee 🍝
Tiba2 kepengen bikin brulee soalnya spaghetti brulee ini sering nongol iklannya di IG. Coba bikin sendiri deh, rasanya cheesy banget bun. Zia Rahman -
-
Spaghetti Brulee Spaghetti Brulee
Sudah dua weekend berturut-turut bikin masakan ini karena enaknya nagih!! Super gampang pula, karena tinggal beli saus bolognese yang surprisingly enak lho. Makasih la fonte, bisa makan enak modal ga seberapa ahaha 🤍#PejuangGoldenApron3 yella meisha -
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar