Buncis muda ala Singapore

Farida Yunus
Farida Yunus @cook_2008733

Buncis dan daging giling... bikin nambah nasi terus :)

Bagikan

Bahan-bahan

20 menit
3 porsi
  1. 100 gramBaby Buncis
  2. 100 gramDaging Sapi
  3. 2 siungBawang Putih
  4. 1 cmJahe
  5. 1 sendok makanSaus Tiram
  6. 1 sendok makanKecap Manis
  7. 1 sendok tehTepung Maizena
  8. secukupnyaGaram
  9. secukupnyaGula Pasir
  10. secukupnyaLada (Merica)

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Rebus buncis muda dengan sedikit garam, sisihkan

  2. 2

    Tumis bawang putih dan jahe
    Masukkan daging giling, tumis sampai berubah warna dan berair
    Masukkan saus tiram, kecap manis
    Bumbui dengan garam, merica dan bumbu penyedap
    Sesaat sebelum diangkat, masukkan larutan tepung maizena, aduk2

  3. 3

    Sajikan buncis muda di atas piring saji dengan disiram sausnya

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Farida Yunus
Farida Yunus @cook_2008733
pada
Seneng nyoba-nyoba resep yg gampang, cepet dan enak
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa