Banroll sederhana

9 orang berencana membuat resep ini
Dapur Kanaya
Dapur Kanaya @cook_13356517
Bojonegoro

Scroll grup makanan akhirnya ngiler kepengen banroll tpi berhubung udh mlm buat sendiri aja seadanyaa.. rasanya tetap mantab😊

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 5 buahpisang kepok
  2. Kulit lumpia jadi
  3. Gula
  4. Susu kental manis (putih)
  5. Nb : toping nya bebas klo saya yg ada dikulkas aja
  6. Air
  7. Minyak untuk menggoreng

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas pisang lalu belah menjadi 4 bagian sama panjang

  2. 2

    Siapkan kulit lumpia taro pisang diatasnya tambahkan gula secukupnya lalu gulungkan beri air sdikit di pojok" agar merekat

  3. 3

    Lalu goreng hingga kuning keemasan angkat tiriskan

  4. 4

    Beri toping sesuai selera

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Dapur Kanaya
Dapur Kanaya @cook_13356517
pada
Bojonegoro
Hobi nya makan jadi secara gk langsung syuka masak😍
Lebih banyak

Resep Serupa