Bolu pisang potong kukus

Mama Kaisar
Mama Kaisar @mamasa10
Palembang

Banana cakes potong kukus irit tapi nagih

Bolu pisang potong kukus

Banana cakes potong kukus irit tapi nagih

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

35 menit
  1. 5 buahpisang masak / me pisang lilin
  2. 2 butirtelor
  3. 12 Sdmterigu segita biru
  4. 10 sdmgula pasir - kalo mau manis 12 sdm
  5. 10 sdmminyak sayur
  6. 1 sdmsp
  7. Pewarna pasta coklat
  8. secukupnyaWippy cream
  9. secukupnyaKeju dan dcc
  10. 125 mlAir

Cara Membuat

35 menit
  1. 1

    Haluskan pisang pakai gelas ditumbuk-tumbuk, sampai tidak halus seperti dimixer.. sisihkan

  2. 2

    No mixer : semua bahan kecuali wippy cream, keju dcc,air. Oke semua bahan terigu gula telur sp minyak sayur diaduk rata pakai wisk aja ya..lalu masukan pisang yang sudah dilumatkan. Lalu siapkan loyang 20*14 olesin margarin dan terigu.. kukus selama 35 menit. Setwlahnya dinginkn belah kue isi wippy cream dan potong menjadi 8 bagian olesin parutan keju dan dcc.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mama Kaisar
Mama Kaisar @mamasa10
pada
Palembang
Mama dua anak, sibuk berdaster sembari jualan online. IG @ikasariikaisar
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa