Kaldu Ayam Ceker untuk MpAsi

22 orang berencana membuat resep ini
Rhe's Kitchen
Rhe's Kitchen @rhekitchen
Depok
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 6 buahceker ayam
  2. 3 buahbawang putih
  3. 3 buahbawang merah
  4. 1butih bawang bombay
  5. 1 buahwortel
  6. secukupnyaDaun bawang dan sledri
  7. 1,5 literair

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus air dalam panci sampai mendidih

  2. 2

    Iris kasar, bawang merah, bawang putih, bawang bombay, daunbawang dan sledri

  3. 3

    Potong2 wortel, setelah air mendidih masukkan semua bahan, rebus kurang lebih 30 menit

  4. 4

    Matikan api, lalu saring kaldu, biarkan dingin lalu krmas dalam plastik agar bisa digunakan sewaktu waktu masukkan frezer sampai beku

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Masak Hari Ini
Rhe's Kitchen
Rhe's Kitchen @rhekitchen
pada
Depok
dari hobi yang menghasilkan uang
Lebih banyak

Resep Serupa