Tumis Sapi Tahu
Simple dan enak.. favorit si triplet
Cara Membuat
- 1
Siapkan bahan
- 2
Marinasi daging slice dengan kikkoman dan maizena
- 3
Panaskan wajan, tumis bawang bombay sampai wangi kemudian masukkan daging slice, lalu tambahkan air
- 4
Sampai daging berubah warna, masukkan tahu lalu tambahkan garam. Masak sampai matang, tes rasa. Angkat dan sajikan
Resep Serupa
-
-
Tumis sapo tahu Tumis sapo tahu
Terinspirasi dari masakan di luar yg endess dgn sapo tahunya...Iseng bikin jadilah seperti diatas, alhamdulillah anak2 dan suami suka..Mama Alenbyz
-
-
Tumis tahu Tumis tahu
Hujan2...liat kulkas ada tahu..ya udh bebikin ini aja..simple 😉🤗 Tacia Nathan (Pawon Tac) -
Tumis tahu Tumis tahu
Semangat mencari resep-resep simple. Halo mba Nur @kre4siku sesama penjuan BalonChallenge. Terima kasih inspirasinya.#BALONChallenge#AkuTahuKamuSuka#landosmom#Week02#jurnalnalanbunda#CookpadCommunity_Surabaya#2023 Gina -
-
Tumis tahu Tumis tahu
Ini tuh simple tapi wow hihi pokoknya mau dimakan pakai nasi anget doang juga cucok, di makan tahunya gitu doang juga cucookk. Anne Mariska -
Tumis tahu Tumis tahu
Resep simple lagi.Ketinggalan upload resep lagi :(#TebusGBA#PejuangGoldenBatikApron Vega Putri's Kitchen -
Tumis tahu Tumis tahu
Resep ini aku pake tahu susu, Sebetulnya tahu susu ini tanpa dibumbuin udah enak ya, ini karna kerajinan aja hahahajujur aku lebih suka tahu susu dibanding tofu2 telor yg suka ada di sapo tahu, karna ga terlalu rapuh, lebih mudah diolahnya pawonbubu -
-
-
Tumis tahu Tumis tahu
Tumis tahu paling enak kalo disajikan bersamaan dengan nasi pecel. Selamat mencoba bunda Puput
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/10454656
Komentar