Salad buah sederhana

D.agustina
D.agustina @denti_123
Salem, Brebes, Jateng

Cepat, mudah, enak

Salad buah sederhana

12 orang berencana membuat resep ini

Cepat, mudah, enak

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Buah:
  2. Melon
  3. Semangka
  4. Mangga
  5. Pepaya
  6. Apel
  7. Bahan saus:
  8. 1 sdmMayonise
  9. 1 sdmSkm
  10. SecukupnyaYogurt plain
  11. Topping:
  12. Keju

Cara Membuat

  1. 1

    Potong-potong buah

  2. 2

    Setelah buah di potong, siapkan sausnya

  3. 3

    Masukan semua bahan saus, aduk rata

  4. 4

    Tuangkan pada buah-buahan yang sudah di potong, aduk rata

  5. 5

    Setelah diaduk, parut keju untuk toping

  6. 6

    Taburi diatasnya, setelah selsai masukkan ke dalam kulkas. Dimakan dingin lebih enakk 🤤🤤

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
D.agustina
D.agustina @denti_123
pada
Salem, Brebes, Jateng
mama muda yg lg seneng-senengnya belajar masak 🤗
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa