Puding Soya Bolu Kukus

2 orang berencana membuat resep ini
MeyLin
MeyLin @meylin1998
Jakarta Timur

Sebelum pulkam beberapa hari lalu aku dibeliin oleh2 bolu kukus byk bgt. Dripada bosen dimakan gitu2 mulu, mending divariasikan deh 😀.

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 8 BuahStrawberry (dibelah 2)
  2. 1 SachetBubuk Agar2 Putih
  3. 1/4 BotolMinuman Soya Instant (bisa diganti dengan susu UHT)
  4. 300 MlAir (atau 1 - 2 gelas)
  5. Bolu kukus (aku pakai bolu susu Lembang dan bolu greentea)
  6. 2 sdmgula putih (aku gak pakai, krna soya instant sudah manis)

Cara Membuat

  1. 1

    Persiapkan keseluruhan bahan. Untuk bolu kukus aku potong persegi.

  2. 2

    Tata bolu kukus dalam cetakan.

  3. 3

    Campurkan air, soya instant, dan bubuk agar2 (termasuk guka jika ingin menambah rasa manisnya). Masak sambil terus diaduk2 hingga mendidih.

  4. 4

    Tuang cairan puding ke dalam cetakan. Lalu tambahkan potongan buah strawberry.

  5. 5

    Setelah dingin dapat disimpan terlebih dahulu di dalam kulkas agar lebih nikmat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

MeyLin
MeyLin @meylin1998
pada
Jakarta Timur
Man Jadda Wajada.
Lebih banyak

Resep Serupa