Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 buahUbi kayu/ singkong
  2. 1/4Gula merah
  3. 1 buahKelapa
  4. Garam
  5. Pewarna makanan hijau

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas ubi lalu cuci bersih dan parut dan tambahkan garam secukupnya

  2. 2

    Beri pewarna makanan hijau

  3. 3

    Iris gula merah jangan terlalu halus

  4. 4

    Bentuk bulat dan beri gula merah

  5. 5

    Kukus ondol2 kurang lebih 20menit

  6. 6

    Sambil menunggu ondol-ondol matang kita parut kelapa dan beri garam. Untuk dibalurkan ke ondol-ondol nya.

  7. 7

    Setelah matang Baluran ondol-ondol ke kelapa dan siap untuk dihidangkan 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Endang Kusuma
Endang Kusuma @cook_13802541
pada
Perbaungan
ibu rumah tanggamasih belajar 🙏😂
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa