Tempe tepung renyah

9 orang berencana membuat resep ini
Lina
Lina @cook_4795243

Teman nasi simpel.
Anak juga doyan.
Dimakan anget-anget,, nikmat.
Dijadikan camilan juga enak.

#PejuangGoldenApron2

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. secukupnyaTempe
  2. Garam secukupnya untuk merendam tempe
  3. Air untuk merendam tempe
  4. Tepung serbaguna (saya pakai sas* ori, yang pedas lebih nikmat)
  5. Minyak goreng untuk menggoreng

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan bahan. Potong tempe tipis-tipis (jangan terlalu tipis). Kemudian rendam di air garam. Tunggu beberapa menit sampai meresap.

  2. 2

    Setelah meresap. Buang airnya. Tuang tepung ke wadah yang ada tutupnya.

  3. 3

    Tambahkan beberapa tempe ke tepungnya.

  4. 4

    Tutup wadah, lalu shake hingga tempe terbalur tepung.

  5. 5

    Goreng tempe hingga warna ke emasan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Lina
Lina @cook_4795243
pada
Ibu rumah tangga yang suka ngemil.Daripada beli jajanan, mending buat sendiri, jadinya lebih banyak, dan lebih hemat 😊😊
Lebih banyak

Resep Serupa