Tempe Bacem

7 orang berencana membuat resep ini
evi yunimiartiningsih
evi yunimiartiningsih @Evicaluph
Yogyakarta

Karna ada tempe dikulkas, buat varian beda aja jadi tempe bacem

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

4-6 porsi
  1. 1 bungkustempe
  2. 4 siungbawang merah
  3. 2 siungbawang putih
  4. 5 bijikemiri
  5. 2 lembardaun salam
  6. 1 ruaslengkuas
  7. Garam
  8. Gula jawa
  9. Kecap

Cara Membuat

  1. 1

    Potong tempe sesuai selera, kemudian halus kan bumbu (bawang putih, bawang merah,kemiri)

  2. 2

    Setelah itu tata dalam wadah, masuk kan air dan bumbu halus tunggu sampai mendidih

  3. 3

    Kemudian masukkan garam, gula jawa, daun salam,lengkuas dan kecap

  4. 4

    Tunggu sampai airnya menyusut, serta bumbu meresap dan siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

evi yunimiartiningsih
pada
Yogyakarta
mom & IRT
Lebih banyak

Resep Serupa

Rekomendasi Resep Lainnya