Tahu bulat isi keju lumer

Lies Syabbarr
Lies Syabbarr @cook_16393464
Tangerang Selatan

Sempat viral yang namanya tahu bulat ini, dan keluarga saya termasuk ibu suka, lalu coba coba bikin tapi anak saya minta di isi sm keju,.
#SemuaTentangIbu
#KekinianAlaIbu
#CookpadCommunity_tangerang
#onerecipeonetree
#satuResepSatuPohon

Tahu bulat isi keju lumer

Sempat viral yang namanya tahu bulat ini, dan keluarga saya termasuk ibu suka, lalu coba coba bikin tapi anak saya minta di isi sm keju,.
#SemuaTentangIbu
#KekinianAlaIbu
#CookpadCommunity_tangerang
#onerecipeonetree
#satuResepSatuPohon

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 gramtahu putih
  2. 3 butirtelur ayam
  3. 1 sdtbaking powder
  4. 1 sdtgaram
  5. 1 sdtkaldu jamur
  6. 1 sdtdaun parsley kering (selera, mau pk atau gk)
  7. Keju leleh secukupnya (saya, Quick melt)
  8. secukupnyaMinyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci tahu, lalu hancurkan dan peras sampai air nya berkurang. Bisa menggunakan kain bersih, kalau saya menggunakan kain yang suka pake buat memasak nasi yg pake dandang.

  2. 2

    Siapkan wadah lalu masukkan tahu yg sudah di peras, tambahkan telur, baking powder, garam, kaldu jamur, dan daun parsley kering aduk rata

  3. 3

    Potong kotak kecil keju, ambil adonan tahu isi dg keju lalu bulatkan, besar kecil nya terserah selera ya bu.

  4. 4

    Lakukan sampai adonan habis, lalu goreng sampai matang, menggunakan api sedang, selama menggoreng aduk aduk terus.

  5. 5

    Setelah matang angkat lalu tiriskan, sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Lies Syabbarr
Lies Syabbarr @cook_16393464
pada
Tangerang Selatan
ini akun ke 2 dari Reni ilissoal nya yg akun pertama itu lupa kata sandi nya. Saya seorang ibu dr 3 anak, saya suka sekali memasak, apalagi bila ada hal yg baru, I LOVE Cooking. Senang sekali saya bergabung dg Cookpad.
Lebih banyak

Resep Serupa