Okonomiyaki Sederhana

Momotaro @moomootaroo
Cara Membuat
- 1
Kocok telur hingga lepas. Lalu tambahkan semua bahan (wortel, kol, bawang daun, bawang putih, sosis, dan tepung). Tambahkan air secukupnya. Aduk hingga merata.
- 2
Tambahkan bumbu (kaldu jamur dan merica sesuai selera). Aduk kembali hingga merata.
- 3
Panaskan wajan anti lengket. Beri sedikit minyak goreng. Masukan semua adonan, lalu ratakan. Masak dengan api sedang. Jangan lupa untuk membalikkan adonan. Masak hingga matang.
- 4
Ketika sudah matang, angkat lalu sajikan di atas piring. Beri saus tomat dan mayonais sesuai selera. Okonomiyaki sederhana siap disajikan.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Okonomiyaki Okonomiyaki
Okonomiyaki adalah makanan khas Jepang. Okonomiyaki yang asli menggunakan bahan dashi (kaldu penyedap), katsuobushi (serutan ikan cakalang kering), dan saus okonomoyaki.Tenang guys kalian gak perlu susah2 nyari bahan di atas. Resep ini aku sesuaikan dengan bahan2 yg mudah kita dapatkan. So, pastinya juga enak di lidah kita. Apa saja bahannya?Jangan lupa video cara membuat okonomiyaki #AntiRibet ini bisa dilihat di channel youtube saya: Puji Rahayu. Atau link di bawah ini guys:https://youtu.be/hj9xROO8_IcJangan lupa share foto recook nya yaa pujirahayu08 -
Okonomiyaki Okonomiyaki
Jadi kemarin pernah makan okonomiyaki di salah satu franchise restaurant Jepang yang ada di Medan dan ternyata harganya lumayan mahal padahal adik bilang rasanya mirip bakwan. Menurut saya memang ini bakwan Jepang hahahaha. Ternyata buatnya mudah dan bahannya juga gampang dicari, cuma minus katsuobushi saja. Siswantia -
Okonomiyaki Okonomiyaki
Bismillah.. abang, anak saya yg nomor 2, tiba2 minta dibikinin okonomiyaki buat sarapan. Lsg deh bikin tp yg versi ekonomis dan KW 🤭😁, sesuai bahan yg ada dirumah. Alhamdulillah laris manis, yg ptg anak2 happy 😊Okonomiyaki sendiri adalah makanan Jepang berupa goreng tepung dengan kol ditambah isi, seperti daging sapi, kerang, cumi-cumi, atau udang yang diletakkan di bagian atas sesuai dengan selera.Okonomiyaki terdiri dari dua versi:versi Kansai: irisan kol dicampur dengan adonan seperti sewaktu membuat fuyunghai.versi Hiroshima (Hiroshimayaki): irisan kol hanya diletakkan di atas adonan yang dibulatkan seperti membuat pancakeWalaupun Okonomiyaki yang asli digoreng di atas penggorengan datar yang disebut teppan, okonomiyaki bisa digoreng di atas wajan biasa (penggorengan datar) dengan hasil yang hampir sama enaknya.Rahasia kelezatan okonomiyaki ada pada saus okonomiyaki yang bisa dibeli di toko swalayan yang menjual bahan makanan Jepang. #JumahMubarak #LetsReadAlKahfi#MasihDiRumahAja#keepsafehealthyandhappy#dapoernyamimi#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_id#CookpadCommunity_Bekasi Tina Hasbie -
Okonomiyaki Okonomiyaki
Alhamdulillah berkat buku resep @henimaria menu makanan sarapan kami jadi bervariasi 😍#menusarapan#menusarapansimpel#breakfast Suci Irmadani -
Okonomiyaki Sederhana (mie) Okonomiyaki Sederhana (mie)
Mari kita buat Omelet Mie serasa Okonomiyaki, menggunakan bahan pelengkap untuk takoyaki.#CookpadCommunity_Bogor#pizzamie#omeletmie#okonomiyaki Dhe Nik -
Easy Okonomiyaki Easy Okonomiyaki
Aroma saus yg khas jepang berpadu dengan cita rasa kol dalam omelet mejadikan sajian ini berasa pas! Dilengkapi mayonnaise, hidangan sederhana ini pun terasa sedap hingga suapan terakhir... :) aislova ema -
Okonomiyaki Jepang Ala Rumahan (sarapan pagi cepat dan praktis) Okonomiyaki Jepang Ala Rumahan (sarapan pagi cepat dan praktis)
Biasanya tiap pagi sarapan buah karena stok buah habis jadi sarapan kali ini cheating dulu 😂😂. Bikin ini cepet banget jadi cocok buat sarapan pagi. Resep dari mba wantia pake 2 telur, saya bikin yang versi 1 telur. 🍳🍳🍳 Elis -
120. Okonomiyaki oatmeal 120. Okonomiyaki oatmeal
Absen dr bahan dasar perayaman, issengnya kali ini mau coba-coba buat jajanan yg satu ini. Tp ada bahan yg diganti, pakai oatmeal :)Yg bikin enak itu ada tambahan katsuobushinya. Selain enak jg Lucu, bisa gerak-gerak gt.Bisa jadi cemilan kesukaan ni.#PejuangGoldenBatikApron Rani Wiramanggala -
-
Martabak Okonomiyaki Nasi Martabak Okonomiyaki Nasi
Nemenin krucils sekolah online. Jiahhh... belum masak. Berkreasi dari bahan yang ada aja. Ada Nasi, telur dll, campur, jadi dehhh... krucils sukaaa.. #DiRumahAja #Weekendchallenge Devi dr -
-
Okonomiyaki ala rumahan Okonomiyaki ala rumahan
Karena suami dan aku suka bgt okonomiyaki. Dan kayaknya boros kalau setiap kepengen harus ke restoran buat beli. Mending buat aja di rumah, lebih puaaas. Dijamin ga kalah enaknya di banding yg di jual di luar. Rosa dinar anzala
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/11299781
Komentar