E..CINTA (Es Cincau Enak Tenan)

Ratna Indria
Ratna Indria @cook_4505984
Pekalongan, Jawa Tengah, Indonesia.

Iseng" doank. Bahan seadanya.

E..CINTA (Es Cincau Enak Tenan)

4 orang berencana membuat resep ini

Iseng" doank. Bahan seadanya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

10 menit
3-4 porsi
  1. 1 bungkus kecilnutrijel cincau
  2. 1/2 gelasgula putih
  3. 2 gelasair
  4. 1/2 gelasgula putih
  5. Susu putih bubuk (pakai yg cream tambah nikmat)
  6. Air panas
  7. Air dingin

Cara Membuat

10 menit
  1. 1

    Tuang bubuk nutrijel dan gula ke dalam panci. Aduk sampai rata.

  2. 2

    Tambahkan 2 gelas air, masak hingga mendidih sambil diaduk.

  3. 3

    Jika sudah mendidih, angkat, diamkan sebentar.

  4. 4

    Taruh di loyang dan taruh di lemari pendingin agar lebih cepat mengeras.

  5. 5

    Potong agar-agar berbentuk dadu.

  6. 6

    Masukkan setengah gelas gula, susu dan air panas ke dalam wadah. Aduk hingga larut. Tambahkan air dingin.

  7. 7

    Masukkan potongan agar-agar, dan es cincau siap untuk dinikmati. Bisa didinginkan lagi agar tambah nikmat.

  8. 8

    Happy cooking. 🥰

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ratna Indria
Ratna Indria @cook_4505984
pada
Pekalongan, Jawa Tengah, Indonesia.
.Happy Cooking 😉
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa