Donut kentang super lembut

20 orang berencana membuat resep ini
Yonshell
Yonshell @cook_20018113
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 kgtepung terigu potein tinggi(me cakra kembar)
  2. 8 butirkuning telur
  3. 100 grsusu bubuk (me dancaw)
  4. 200 mlsusu cair(bisa pake air biasa)
  5. 22 gramragi instan
  6. 200 grgula pasir
  7. 150 grmargarin
  8. 400 grkentang kukus
  9. 1/2 sdtgaram
  10. 1 literminyak goreng
  11. sesuai seleraUntuk toping

Cara Membuat

  1. 1

    Campurkan tepung,gula pasir,ragi instan,susu bubuk,telur,dan susu cairr,kentang kukus aduk hingga setengah kalis.

  2. 2

    Berikutnya masukan margarin dan garam aduk hingga kalis elastis

  3. 3

    Lalu tutup adonan dengan kain lembab tunggu sekitar 45 menit sampai mengembang

  4. 4

    Setelah mengembang kempiskan adonan agar udara nya keluar baru di bentuk, ukuran sesuai selera diamkan kembali -+15mnt sampai mengembang lagi

  5. 5

    Goreng donat dengan api kecil jangan di bolak balik terus cukup 1x balik sampai warnanya kuning keemasan.

  6. 6

    Selanjutnya beri toping sesuai selera

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Yonshell
Yonshell @cook_20018113
pada

Resep Serupa