Pisang goreng

Septy Sembiring
Septy Sembiring @cook_9555092
BSD

Jadi ceritanya hari senin ke pasar niatnya beli pisang 1 sisir aja. Eh, lagi baik kakaknya di kasih 2 sisir 10 rbu.
Waktu belinya masih warna ijo, eh skrg udh mateng. Ga mgkin kan makan pisang setiap hari, mikir jadi cemilan apa enaknya.
Ya udh hari ini coba di goreng. Semalam udh buat bolu pisang 😊
Btw, ini pisang barangan ya hanya ada di Sumut.

Pisang goreng

3 orang berencana membuat resep ini

Jadi ceritanya hari senin ke pasar niatnya beli pisang 1 sisir aja. Eh, lagi baik kakaknya di kasih 2 sisir 10 rbu.
Waktu belinya masih warna ijo, eh skrg udh mateng. Ga mgkin kan makan pisang setiap hari, mikir jadi cemilan apa enaknya.
Ya udh hari ini coba di goreng. Semalam udh buat bolu pisang 😊
Btw, ini pisang barangan ya hanya ada di Sumut.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 4 buahpisang barangan
  2. 3 sdmtepung terigu
  3. sejumputgaram
  4. secukupnyaair
  5. Tepung terigu utk bahan kering

Cara Membuat

  1. 1

    Belah 2 pisang jangan sampai putus, sisihkan.

  2. 2

    Campur tepung dengan garam larutkan ke dlm air. Jangan terlalu kental

  3. 3

    Kemudian celupkan pisang ke dlm adonan. Kemudian celupkan lagi ke tepung terigu yg kering.

  4. 4

    Goreng sampai warna kecoklatan. Jangan terlalu matang, kalau pisang barangan terlalu matang jadi lembek

  5. 5

    Selamat mencoba

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Septy Sembiring
Septy Sembiring @cook_9555092
pada
BSD
saya suka masak yg simple .
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa