Balado telur puyuh udang

Yanti Garmianti
Yanti Garmianti @cook_9769759
Dawuan Tengah Cikampek

Sekeluarga suka udang.. biar g bosen tambahin telur puyuh.. eh suka pd juga.. 😁

Balado telur puyuh udang

25 orang berencana membuat resep ini

Sekeluarga suka udang.. biar g bosen tambahin telur puyuh.. eh suka pd juga.. 😁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grtelur puyuh
  2. 250 grudang
  3. 7cabe merah besar
  4. 3 siungbawang putih
  5. 6 siungbawang merah
  6. Seirislengkuas dan jahe
  7. 1 sdmgula putih
  8. Sedikitgaram dan royco ayam
  9. Minyak sayur secukupnya untuk goreng dan tumis

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih udang beri sedikit garam dan jahe halus kemudian goreng sampai berubah warna, sisihkan

  2. 2

    Rebus telur puyuh kemudian kupas dan gereng dlm minyak panas, sisihkan

  3. 3

    Blender cabe bawang merah+putih jahe dan lengkuas

  4. 4

    Tumis bumbu halus sampai matengdg api kecil, masukkan gula putih garam dan royco aduk2 kemudian koreksi rasa

  5. 5

    Masukkan telur puyuh, aduk rata lalu masukkan udang aduk lagi sampai tercampur

  6. 6

    Angakt dan sajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Yanti Garmianti
Yanti Garmianti @cook_9769759
pada
Dawuan Tengah Cikampek

Komentar

Resep Serupa