Brownies kukus

Ruli Yantiani @cook_20819273
Brownies kukus ekonomis yg rasanya mewah ....wajib dicoba ya moms...
Brownies kukus
Brownies kukus ekonomis yg rasanya mewah ....wajib dicoba ya moms...
Cara Membuat
- 1
Telur,sp gula pasir mixed dg kecepatan tinggi hingga mengembang kental berjejak selama kurang lebih 10 menit tergantung mixed masing-masing
- 2
Setelah adonan mengembang masukkan terigu, coklat bubuk, SKM aduk hingga rata, baru kemudian masukkan minyak goreng aduk rata,
- 3
Tuang adonan ke loyang yg sudah diolesi margarin,kukus selama kurang 20-30 menit
- 4
Olesi buttercream kemudian taburi parutan keju, potong dan sajikan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Brownies kukus Brownies kukus
Karena bocil suka banget sama bolu coklat..akhire cari resep brownies kukus..nemu resep brownies kukus di chanel yt chalistaa kitchen..#brownieskukusSource : https://youtu.be/NNjbiwocSyM?si=thqMpPiTjMu4zi-8 NayLa AsSyifa -
Brownies kukus Brownies kukus
Saking sukanya brownies kukus, jd kepengen bisa buat sendiri. Rasanya pun ga kalah sm merk terkenal itu. Rasanya nyoklat bgt dan lumer di mulut. Dewatipuspitasari -
Brownies kukus Brownies kukus
Dapat oleh-oleh coklat blok dari tante,bikin brownies kukus yuk. Belum punya timbangan dapur pakai ukuran gelas aj ya. Tp tetep yummy rasanya. Karina's Mom -
-
Brownies kukus Brownies kukus
Assalamualaikum,Brownies kukus ini enak, cuma blm dapat tekstur seperti Amanda punya 😁#PejuangGoldenBatikApron Inggrit -
Brownies kukus Brownies kukus
Brownies perdana, allhamdulillah pada suka, langsung habis 😂Ini resep aku nemu di ig, kalo nggak salah dapurbaking namanya, lupa 😂 ini juga gk sama persis sama resep aslinya, ada yg aku skip dan kurangin takarannya. Ini lah brownies kukus versi saya!! Desi Ayu Vina -
Brownies kukus Brownies kukus
Brownies merupakan sebuah makanan yang dipanggang atau dikukus yang berbentu persegi panjang,datar .Disini saya membuat brownies kukus Sora Cooking -
-
Brownies kukus Brownies kukus
Salah satu cake favorite keluarga, brownies kukus ala "amanda brownies".Praktis, enak, nyoklat, dan tidak membosankan..Bunda wajib coba nih..!Semoga menginspirasi yaa...#PejuangGoldenBatikApron#cookpadcommunity_jakarta#masakanrumahan Betrisia -
Brownies kukus Brownies kukus
Bisa d jadikan basecake ultah ya bund..cakenya lembut dan gak seret,,lumayan tinggi karena di kukus bertahap..coba yuk bund Rhima Mustika -
Brownies kukus Brownies kukus
Berawal dr suami yg suka kue, akhirnya cari2 resep yg gampang dan Baru kali ini bikin brownies bisa puas.. Suami lahap, kluarga lahap, temen2 lahap, malah disuruh jualan brownies krn rasanya enak.. Wkwkwk.. Ervina Gita A F
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/11677661
Komentar (2)