Dada telur isi nasi

Arfik(firlina)
Arfik(firlina) @cook_21050363
Malang Jawa Timur

Enak dan bikin kenyang

Dada telur isi nasi

3 orang berencana membuat resep ini

Enak dan bikin kenyang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 porsi
  1. 2telur
  2. 1 1/2 sdmnasi
  3. 1 sdtlada
  4. 1 sdtmasako
  5. 1/2 sdtgaram
  6. 1 sdmterigu
  7. Boleh di tambahkan daging atau daun bawang
  8. Minyak goreng
  9. Saus sambal

Cara Membuat

  1. 1

    Campur nasi dengan lada, masako, garam, terigu aduk rata

  2. 2

    Kemudian tambahkan telur aduk sampai benar 2 tercampur

  3. 3

    Panaskan penggorengan tunggu sampai benar2 panas lalu kecilkan apik goreng adonan telur sampai matang dan sajikan dengan saus sambal

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Arfik(firlina)
Arfik(firlina) @cook_21050363
pada
Malang Jawa Timur
saya hanya ibu rumah tangga
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa