Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 125 gramtepung trigu
  2. 250 gramgula pasir
  3. 6 butirtelur
  4. 1 sdtSP
  5. 2 sachetsusu coklat kental manis
  6. 175 ccbimoli/ 100 gram mentega(cair)
  7. 50 gramcokelat bubuk
  8. 100 gramcoklat blok/batangan (dicairkan)
  9. 2 sdmdiva/ (pelembut)
  10. 1 bkskeju batangan (buat toping)

Cara Membuat

  1. 1

    Masukkan gula, telur, SP jadi satu kocok dg mixer sampai mengembang putih dan berjejak.

  2. 2

    Masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit, susu cokelat kental manis, coklat bubuk, coklat blok/batangan (yg sudah dicairkan), mentega(cair)/minyak setelah itu aduk rata dg sepatula.

  3. 3

    Siapkan loyang khusus kue brownies dan olesi loyang dg mentega.

  4. 4

    Tuangkan adonan kedalam loyang dan kukus selama kurang lebih 30 menit, tunggu dingin, olesi topingnya dg mentega dan taburi keju parut dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
shirlia azmi
shirlia azmi @cook_17637847
pada
Kutai Barat, Kalimantan Timur

Komentar

Resep Serupa