Cara Membuat
- 1
Tahu dipotong kotak-kotak, lalu digoreng setengah matang
- 2
Tumis bawang merah, bawang putih dan cabai sampai harum
- 3
Masukkan kecambah dan tahu yang telah digoreng setengah matang
- 4
Masukkan kurang lebih 250ml air. Tunggu hingga air mendidih
- 5
Masukkan kaldu jamur, gula dan garam sesuai selera.
- 6
Masukkan potongan daun seledri. Campurkan. Lalu angkat dan sajikan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Oseng Tahu Kecambah Oseng Tahu Kecambah
Masakan paling praktis. Tinggal oseng oseng trs jadi deh 😊 mamak masak -
Oseng tahu kecambah kuah Oseng tahu kecambah kuah
Suka oseng, tapi pengen sedikit ada kuah-kuahnya. Jadi, alhasil terciptalah menu sederhana ini. alfinatiaraa -
Oseng Tahu Kecambah Oseng Tahu Kecambah
Jadi ceritanya Ibuk ada tugas negara, lalu menyerahkan tugas dapur pada saya. Pada saat itu saya sedang tidak mood eksperimen memasak, jadilah masak yang simpel saja, memanfaatkan tahu di kulkas 😂 Rezka Hardini -
Oseng Tahu Kecambah Oseng Tahu Kecambah
Lihat kulkas isinya tinggal tahu sama kecambah masak apa ya? nah jadilah oseng tahu kecambah masak kecap#MurahMeriah#SiapRamadan Merryl Lilian -
Oseng tahu goreng + kecambah Oseng tahu goreng + kecambah
Oseng legend...Jaman masih kecil sering banget di masakin sama emak (nenek).Sampai uda gede blm pernah lagi nemu lauk ini.#kangenmasakanemak Dian -
Oseng Kecambah plus Tahu Oseng Kecambah plus Tahu
Mau masak sayur pendamping ayam goreng yg simpel. Nih tumisan kecambah plus tahu ala ibu mertua. Ga pake ribet n bahannya sering ada di kulkas... pedas n manisnya bisa disesuaikan ya bun....Bunda Brilly
-
-
Tumis tahu tauge(kecambah) Tumis tahu tauge(kecambah)
Kaynya semua tau ini ya hehe. Sharing aja barangkali jadi menu hari ini. Tinggal bikin oreg kering aja enak, atau temen liwetan widia rahma -
Oseng Kecambah Tahu Oseng Kecambah Tahu
Bikin menu ini tak ada bosen nya. Menu favorit keluarga. Simpel, cepet dan enak 😋😋..#PejuangGoldenBatikApron Dzuriyatinaq -
Oseng kecambah tahu Oseng kecambah tahu
Untuk sahur sih sebenarnya saya lebih suka siapin masakan di malam sebelumnya, buat jaga-jaga kalau bangun sahurnya kesiangan, hehe..tapi kalaupun terpaksa masak pas sahur ya memang harus yang praktis aja biar bisa segera sahur keburu subuh😋 Oseng kecambah ini walau sederhana tapi cukup bergizi loh Bun, ada vitamin dari kecambah dan protein dari tahu. Oh ya, ini sebenarnya hampir sama seperti lontong balap, makanan khas Surabaya, tapi tanpa lontong, lento & sate kerang.Tips:- oseng ini akan tambah mantap apabila ada udang, jadi setelah menumis bawang masukkan udangnya, setelah matang baru masukkan kecambah & tahunya, rasanya akan lebih lezat Bun karena ada kaldu udangnya.- cara penyajian: tambahkan petis dulu di piring + penyet lombok kecil lalu siram dengan kuah oseng kecambah ini + taburi bawang goreng, dijamin enaaak seperti lontong balap sungguhan, hehe.. silahkan dicoba 😊#PejuangGoldenBatikApron#RamadhanCamp_Misi6 Annisa -
Oseng tahu kecambah Oseng tahu kecambah
Salah satu resep masakan ibu yang paling sering saya cooksnap adalah oseng tahu kecambah ini. Sederhana tapi semua suka 🥰🥰#KadoUntukIbu#HariSpesialnyaIbu#PejuangGoldenBatikApron#MgKe47#CookpadCommunity_Malang#CookpadCommunity_Surabaya Ibu Tina -
Oseng Tahu Taoco Kecambah Oseng Tahu Taoco Kecambah
Ceritanya ada stok taoco, kecambah & tahu di kulkas. Jd diolah semua saja. Bahan-bahan itu pun murah pula, dengan modal Rp. 15.000,- saja masih sisa lho.Nih perinciannya :> Tahu = Rp. 3.500,-> Taoco = Rp. 1000,-> Kecambah = Rp. 1000,-> Cabe merah & hijau = Rp. 3000,-> Bawang merah & putih = Rp. 3000,-👉 Total semuanya = Rp. 11.500,-Nah bener kan murah meriah tapi rasanya ga murahan, bisa ngabisin nasi deh 😘#PejuangGoldenApron2#cookpadcommunity_palembang#MurahBukanMurahan#MasakAsyik#GenkGadoGado#cookpadindonesia#bagikaninspirasimu#masakitusaya#MingguKe06#Kamis_71119 DyahWuLan Bae
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/11869252
Komentar