Tumis tempe buncis wortel

Ummu Adit
Ummu Adit @ummu_adit

Ini sisa sisa bahan aja yg ada di rumah 😅

Tumis tempe buncis wortel

Ini sisa sisa bahan aja yg ada di rumah 😅

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Tempe
  2. Wortel
  3. Buncis
  4. 6Bawang merah
  5. 4Bawang putih
  6. 5Cabe rawit
  7. 1 sdmKecap manis
  8. 1 sdtGula merah
  9. 1 sdmGula putih
  10. 1 sdtGaram
  11. SecukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng tempe dan iris buncis dan wortel

  2. 2

    Iris bawang merah, bawang putih, cabe rawit

  3. 3

    Tumis bahan yg sdh di iris tadi sampai wangi dan masukan tempe, buncis, wortel

  4. 4

    Tambahkan air, gula merah, gula putih, garam, kecap manis, masak hingga mendidih.. koreksi rasa siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ummu Adit
Ummu Adit @ummu_adit
pada

Komentar (2)

Resep Serupa