Tumis sapi lada hitam

MeMamaMaya @memamamaya
Cara Membuat
- 1
Daging yg telah di iris tipis di beri bumbu marinasi, remas2 pelan, lalu marinasi kurleb 15-30 menit
- 2
Tumis bawang bombay, cabe hijau hingga harum dan layu, sisihkan
- 3
Tumis daging yg telah di marinasi hingga daging berubah warna. Tambahkan kecap manis dan bubuk lada hitam. Masak kembali hingga tercium harum, Lalu tambahkan tumisan bombay, cabe hijau dan wortel. Tambahkan sedikit garam, vetsin dan air. Masak kembali hingga air sedikit menyusut. Koreksi rasa dan sajikan.
- 4
Selamat mencoba, semoga cocok dgn resepnya dan recook 😊
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Tumis sapi lada hitam Tumis sapi lada hitam
Awal ramadan, mari hidangkan menu spesial buat keluarga tercinta... Fauziah Imma -
Tumis sapi lada hitam Tumis sapi lada hitam
Bismillah... Waktunya setoran posbar @dkitcheners_ dengan tema menu andalan sahur...Kalo yang ini sih gak terlalu andalan banget sih buat aq... tapi berhubung stok daging lagi banyak makanya bikin ini ajah...Praktis tinggal cemplung2 trus oseng2... jadi deh... yukkk sahur yukkk...😋😋#GA_TheNextLevel#cookpadcommunity_jakarta Rhinie’s Kitchen -
-
Tumis sapi lada hitam Tumis sapi lada hitam
Punya daging udh di bumbui, lupa...Diem2 bae dia di frezzer...Harusnya sih pke paprika ya, tp mahal, ganti aja ama cabe merah n ijo yg gedeTp tenyata cabe ijo nya cm tinggal 1 udh mo kuning pula...Yo wes seadanya ya...Mari masak Ellyatin Mastaka -
Tumis sapi lada hitam Tumis sapi lada hitam
Resep ini saya coba ketika bingung mau masak apa. Dengan bahan dan bumbu terbatas yang ada dikulkas, akhirnya jadi resep yang disukai keluarga. bundakenzie -
Tumis sapi lada hitam Tumis sapi lada hitam
Resep super praktis tapi enak. Cocok untuk sarapan simple dan mudah dibuat Putri Khusnul Kh -
Tumis sapi lada hitam Tumis sapi lada hitam
Saya sering makan daging lada hitam namun saya ingin mencoba untuk memasaknya sendiri. Tips untuk memotong daging supaya tipis adalah dipotong saat beku. Karna daging sudah tipis jadi tidak butuh waktu lama dalam memasaknya supaya cepat empuk. Geulis -
-
-
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/11969331
Komentar