Grill chicken with potato cheese stick

#KamuInspirasi Potato cheese stick yang lagi trendi banget akhir2 ini, aku mencoba untuk menyajikannya dengan chicken steak, umm perpaduan yang sempurna!
Grill chicken with potato cheese stick
#KamuInspirasi Potato cheese stick yang lagi trendi banget akhir2 ini, aku mencoba untuk menyajikannya dengan chicken steak, umm perpaduan yang sempurna!
Cara Membuat
- 1
Pertama, kita bikin grill chicken dulu ya, marinasi chicken fillet dengan merica, lalu lumuri dengan sauce BBQ sedikit saja (1/2sendok) dan jangan lupa penyedap secukupnya.
- 2
Lalu setengah di marinasi, panaskan frypan lalu beri mentega/butter lalu geprek bawang putih dan masukan ke dalam pan. Tunggu hingga panas masukan chicken fillet (4 menit sisi atas lalu balik untuk sisi bawah 4 menit) lalu sajikan.
- 3
Untuk Sauce BBQ : pertama, Tumis bawang putih dan bawang bombai, beri air lalu masukan 1/2 sendok sauce BBQ 3 sendok saus pedas, 3 sendok sauce tomat, lalu jangan lupa beri gula 1/2 sendok, dan garam secukupnya. Masak sampai air surut. Lalu tuangkan
- 4
Untuk membuat potato cheese nya, pertama potong dadu kentang tsb lalu rebus. Setelah itu haluskan kentang menjadi adonan sampai kalis, tambahkan tepung tapioka sedikit jika adonan terlalu basah, lalu tambahkan parutan kejunya dan seledrinya, setelah itu bentuk bentuk panjang. Lalu goreng hingga kecoklatan.
- 5
Sajikan grill chicken pada piring, tumpahkan saus nya, dan cheese sticknya, umm yummy!
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Potato cheese stick Potato cheese stick
Lagi ikut ikut nyoba potato cheese stick ceritanya...hehe Seya (maminya Syaff) -
-
Potato Cheese Stick Potato Cheese Stick
Ada sisa kentang goreng untuk Sambal Goreng Kentang kemarin, coba-coba bikin Potato Cheese Stick buat cemilan yang #workfromhome dan habisss larisss manisss 😅Saya pakai resep ini ya #KamuInspirasi 👉🏻 Ayo cek resep ini https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12023901-potato-cheese-stick-dirumahaja?invite_token=1F8qzVcZThUS9MGGqxPTu424 Ratih73_Indonesia -
Potato cheese stick Potato cheese stick
PSBB ( Pasti Sangat Bermanfaat Banget )...Lagi hujan pengen ngemil2 .. ngliat di dapur cuma ada kentang ( potato ) ,yaudh aku sulap aja jadi potato cheese stick. Lets try ... simple but is good ... 👨🍳#BandungSilihAsaan_OlahanKentang#CookpadCommunity_Bandung#BandungSilihAsaan#aldikitchen#cookpadindonesia#cookpadcommunity Aldi Kitchen -
Potato Cheese Stick Potato Cheese Stick
Selama anak2 home learning jd nya nguprek di dapur itu dlm sehari bs 2 sampai 3 kali, ada aja yg diminta buat ngemilPunya kentang dan keju seadanya dibuatlah potato cheese stick iniKrn keju yg seadanya, ga sebanyak resep asli jadi saya tambahkan kaldu jamurHasilnya enaaak, anak2 syukaaaa, dan saya pun senang, (lebay, hehehe)Monggo dicoba potato cheese stick nya BundaSource : PutriAyo cek resep ini: Potato cheese stick #dirumahaja https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12023901-potato-cheese-stick-dirumahaja?token=fZS3p3MfeeY9pdyGpZbeF3FP#KamuInspirasi#Cookpadcommunity_Jakarta#JeramiJakarta irani nara -
Potato Cheese Stick Potato Cheese Stick
Diantara teman kerja ada yang minta resep masakan kentang yang lagi viral. Untungnya dapat kiriman kompilasi resep yang lagi tranding dari CEO Cookpad. Kita ikut #AksiDutaRecook #DutaRecookBanjarmasin langsung masak Potato Cheese Stick resep Putri #Kamuinspirasi gampang bikinnya dan nyammiii... eunaknya Subhanallah.... jadi mau lagi... mau lagi...Simak resepnya dan ikuti langkahnya...!! zuniatul yuta -
Potato Cheese Stick Potato Cheese Stick
Tugas ekskul tata boga Kakak kali ini membuat potato cheese stick. Titis Widi -
Potato Cheese Stick Potato Cheese Stick
Punya kentang cuma 3 biji,, cusss bikin potato cheese stick buat cemilan anak2 hari ini,,, Leny Syanjaya -
Potato Cheese Stick Potato Cheese Stick
Masih dalam rangka mengisi WFH dan SFH,, liat kentang banyak yg nganggur di dapur kepikiran bikin potato cheese stick Vivian Irianti -
Potato Cheese Stick Potato Cheese Stick
Sembari WFH, potato cheese stick panas dan juga teh hangat akan jadi teman yang cocok untuk keluarga di rumah! Saras Jatmiko -
Potato Cheese Stick Potato Cheese Stick
#dirumahaja selama beberapa hari ini ngebuat otak jadi kreative untuk menyulap bahan dapur jd cemilan yang sehat. Apalagi kondisi diluar itu lg kurang bersahabat. Potato cheese stick ini bisa banget jadi cemilan untuk keluarga. Cemilan ini sehat dan enak. SO YUMMY! Elisa Violita -
Potato Cheese Stick Potato Cheese Stick
Iseng nyoba bikin potato cheese stick. Belum sempat diabadikan udah tinggal segituu ajaaaa Latifa
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar