Kakap Goreng Asam Manis

Gina Soraya
Gina Soraya @ginsoraya

Punya sisa ikan kakap tapi bosen di gulai. Jadinya di buat ini tapi gamau asem2 sesuai request suami

Kakap Goreng Asam Manis

9 orang berencana membuat resep ini

Punya sisa ikan kakap tapi bosen di gulai. Jadinya di buat ini tapi gamau asem2 sesuai request suami

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 ekorIkan Kakap Merah (potong)
  2. secukupnyaTepung Serbaguna
  3. 1 butirTelur
  4. 3 siungBawang Putih (haluskan)
  5. 1/2 butirJeruk Nipis / Lemon
  6. secukupnyagaram
  7. secukupnyakaldu
  8. Saus Asam Manis
  9. 1 buahTomat
  10. 5 sdmSaus Tomat
  11. 1/2 butirBawang Bombay
  12. 3 siungBawang Putih (iris)
  13. 1 butirWortel (potong dadu)
  14. 2 sdmSaus Tiram
  15. 1 sdmKecap Manis
  16. secukupnyagaram
  17. secukupnyaKaldu
  18. 1 sdmTepung Maizena (opsional)
  19. secukupnyaair matang jika kekentalan

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan ikan yg sudah dipotong. Lumuri jeruk nipis agar amis nya hilang. Lalu lumuri dengan bawang putih, garam dan kaldu. Marinasi 30 menit. Jika sudah, masukkan telur yg sudah dikocok. Balurkan tepung serbaguna dan goreng ikan hingga matang dan krispy.

  2. 2

    Untuk sausnya, tumis bawang bombay lalu bawang putih. Masukkan wortel, tomat, saus tomat, saus tiram, kecap manis, garam dan kaldu. Jika kekentalan, tambahkan sedikit air matang. Jika kecairan, tambahkan 1 sdm tepung maizena yg sudah dilarutkan. Koreksi rasa.

  3. 3

    Jadi dehhh gampang kan :)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Gina Soraya
Gina Soraya @ginsoraya
pada

Komentar

Resep Serupa