Orak Arik mie

Fitri Edianah
Fitri Edianah @cook_22269519

Menu andalan di saat sahur kalau sudah saatnya males masak atau bingung masak apa...

Orak Arik mie

3 orang berencana membuat resep ini

Menu andalan di saat sahur kalau sudah saatnya males masak atau bingung masak apa...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

10 menit
4 porsi
  1. 1 bungkusIndomie (rasa apa saja aku pakai ayam bawang)
  2. 1 buahtelur
  3. 1 siungbawang merah
  4. 5 buahcabe rawit (klo mau pedas)

Cara Membuat

10 menit
  1. 1

    Tumis bawang merah

  2. 2

    Masukan telur hancurkan tambahkan air

  3. 3

    Masukan mie bumbu mienya... Tambah penyedap rasa secukupnya lada jika mau

  4. 4

    Masak sampai matang mienya

  5. 5

    Sajikan selagi hangat boleh tambah nasi untuk temen santapnya

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fitri Edianah
Fitri Edianah @cook_22269519
pada

Komentar

Resep Serupa