Risoles isi bihun mix wortel + sosis

Kali ini ku buat kulitnya versi full terigu.. hantaran tuk ke rumah mertua
Risoles isi bihun mix wortel + sosis
Kali ini ku buat kulitnya versi full terigu.. hantaran tuk ke rumah mertua
Cara Membuat
- 1
Cuci bahan sebelum memasak
- 2
Untuk kulit campur semua jadi satu, aduk rata dan saring supaya tidak bergerindil
- 3
Setelah disaring, cetak di teplon atau wajan walik dan sisihkan kulit yang sudah jadi
- 4
Untuk bahan isiannya tumis duo bawang hingga harum. Masukkan sosis, wortel dan tunggu sampai wortel lunak
- 5
Setelah lunak, masukkan bihun, gula, garam, kaldu bubuk, lada bubuk. Cicipi rasa
- 6
Ambil selembar kulit risol, isi secukupnya kemudian lipat seperti amplop dan sisihkan
- 7
Campur jadi satu bahan pencelup air dan terigu, gulingkan risol ke dalam tepung panir dan sisihkan
- 8
Jika ingin digoreng di minyak yang panas, jangan terlalu lama
- 9
Jika ingin disimpan dalam freezer kemas di dalam plastik/ wadah makan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Risoles isi bihun wortel Risoles isi bihun wortel
Terinspirasi dari saran anak² sekolah #5resepterbaruku. anto fish -
Risoles isi bihun Risoles isi bihun
BismillahAda stock terigu ningkring di kulkas , di bikin risoles lumayan buat menu takjil#SiapRamadan Dapoer Ummi -
-
Risoles isi bihun Risoles isi bihun
Lagi rajin buat menu takjil biasa maunya yg kilat cap cip cup udh kyk sulap aja pejam mata langsung ada mkanan di atas meja wkwk ini resep kulit nya hasil mikir2 stlah bbrpa purnama trlewati *ceilee akhirnya dpt jga karangan ala saya hehe cusss mari eksekusi Nur Amalia -
-
Risoles isi bihun Risoles isi bihun
Lanjutan dari resep kulit resoles kemarin. isi risolesnya menyesuaikan bahan2 yg ada, jadi maklum semuanya serba seadanya😅 Fadila Putri -
Risoles isi bihun Risoles isi bihun
Kue untuk berbuka puasa. Bisa juga dibikin stok untuk simpan di kulkas. Kalo pengen makan tinggal goreng deh. #SiapRamadhan Wiyanti Inggar -
Risoles isi wortel + baso Risoles isi wortel + baso
ini resep cocok bgt buat ngemil hujan2 gni 😁mudah, praktis dan pastinya rasa juaraa 😋lets cook mom 😚👍👍 Kookie Cook ✅ -
-
Risoles isi bihun Risoles isi bihun
Masih ada sisa bihun goreng kemaren,, dibikin risol aja yukk dari pada dibuang 😁 Mrs. Linda Adiwinata -
Risoles isi bihun Risoles isi bihun
Dari pada beli mending buat sendiri yah bahannya gak hbs 10rb jdinya udh banyak bangeett maulidio -
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar