Mie goreng (indomie) asin

4 orang berencana membuat resep ini
Emak Praktis
Emak Praktis @meiloveina
Bandung

menjelang akhir puasa , udah bingung dan males mikir menu. hasilnya menu bahan seadanya di rumah aja

Lebih banyak
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2bukus indomie kaldu ayam
  2. 1 butirtelur
  3. 4baso iris tipis
  4. 1 batangdaun bawang iris
  5. sayur nya irisan kol/sawi/pakcoy sesuai selera

Cara Membuat

  1. 1

    Mie instant direbus ½ mateng, asal udah lembek aja jangan terlalu mateng. tumis daun bawang pake sedikit minyak goreng, masukan telor beri sedikit garam kocek. masukan kol dan baso masak sampai kol layu. baru masukan mie yang sudah ditiriskan, tambah sedikit air masukan 1 ½ bumbu mie dan minyak. kalo pengen pedas bisa masukan juga bubuk cabe nya. masak sampai bumbu tercampur & air susut

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Emak Praktis
Emak Praktis @meiloveina
pada
Bandung
keep simple and practicalkhusus resep gampang & praktis , karena hidup udah cukup rumit 😂
Lebih banyak

Resep Serupa