Ayam Goreng Mentega simpel

lathifanur
lathifanur @lathifanur
Swedia

Pertama kali bikin karena bosan masak ayam ungkep atau goreng tepung terus, padahal harus masak makanan yang bisa dimakan sama anak juga. Eeh ternyata dia doyan! Simpel dan anak suka mah kebahagian ibu2 hehe, Alhamdulillah..

Source: youtube william gozali, saya modifikasi sedikit

Ayam Goreng Mentega simpel

Pertama kali bikin karena bosan masak ayam ungkep atau goreng tepung terus, padahal harus masak makanan yang bisa dimakan sama anak juga. Eeh ternyata dia doyan! Simpel dan anak suka mah kebahagian ibu2 hehe, Alhamdulillah..

Source: youtube william gozali, saya modifikasi sedikit

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2-3 porsi
  1. 500 grayam paha
  2. 2 sdmmentega
  3. 3 siungbawang putih
  4. 1 bonggolbawang bombay
  5. 2 sdmkecap asin
  6. 2 sdmkecap manis
  7. 2 sdmoyster sauce / saus tiram (1 sdm utk marinasi, 1 sdm utk saus)
  8. secukupnyalada

Cara Membuat

  1. 1

    Marinasi ayam dengan garam, merica, dan saus tiram

  2. 2

    Panaskan mentega di wajan. Setelah menteganya leleh masukkan ayam. Aduk rata.

  3. 3

    Setelah ayam mulai berubah warna, masukkan bawang bombay dan bawang putih. Bumbui dengan saos tiram, kecap asin, dan kecap manis.

  4. 4

    Masak ayam hingga berwarna kecoklatan dan matang. Koreksi rasa. Di akhir saya tambah lagi kecap manis karena lebih suka manis.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
lathifanur
lathifanur @lathifanur
pada
Swedia
Menulis resep niatnya untuk dokumentasi pribadi, supaya ngga lupa-lupa atau harus cari-cari resep lagi kalau mau masak di dapur. Tapi semoga bisa bermanfaat juga buat yang baca :)
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa