Tumis Pepaya Muda

Agnesia Candra @agnesiacandra
Ini masakan favorit saya. Masakan murah, gampang didapat dan simpel. Kalo ada pete tambah nikmat lagi sih 😂
Tumis Pepaya Muda
Ini masakan favorit saya. Masakan murah, gampang didapat dan simpel. Kalo ada pete tambah nikmat lagi sih 😂
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Tumis Pepaya Muda Tumis Pepaya Muda
Tumis pepaya muda pedes, pakai nasi anget, tambah ikan asin goreng, duhh mantap banget #PejuangGoldenApron3 #week30 Silvi Atgi Septina -
Tumis Pepaya Muda Tumis Pepaya Muda
Ini masakan favorit aku ketika aku lagi nggak punya lauk dirumah, apalagi kalo dimasak pedes manis. Sampai nggak pengen berhenti makan.Maaf jika ada salah kata/ kekurangan yg saya tulis di resep tersebut. Aprilia NC -
-
-
Tumis Pepaya Muda Tumis Pepaya Muda
Masakan rumahan yang bikin nambah terus. Bisa dimakan pakai nasi putih/ paling nikmat nasi jagung tambah urap sayur dan ikan asin wah mantap kalii. 리사 -
Tumis Pepaya Muda Tumis Pepaya Muda
Awalnya aq kira suami nggak suka sama sayur ini, nggak taunya suka, akhirnya kalo masak ini nggak kebuang deh 😅 Ayakintani -
Tumis Pepaya Muda Tumis Pepaya Muda
Dikasih pepaya nih sama belakang rumah, pohon pepayanya mau ditebang coz dah tinggi takut rubuh katanya, emang sih....sekarang ini sering turun hujan disertai angin yg lumayan kencang, makanya pohon pepayanya mau ditebang. Karna tuh pohon lagi berbuah dan lumayan lebat makanya buahnya dibagi-bagi sama si pemiliknya....Lumayan dapet yg muda, bisa ditumis pedes nih, sayang ga ada persediaan pete di rumah, ga papalah.... tetep sedep hasilnya kok.....^_^ Anaya -
Tumis Pepaya Muda Tumis Pepaya Muda
Awalnya salah ambil ditukang sayur karena saya kira labu, dieksekusi aja dan ternyata enak banget ditumis. Ada sensasi kreyes saat dimakan. Silahkan mencoba Lita -
Tumis Pepaya Muda Tumis Pepaya Muda
Ada pepaya muda yang sudah diserut di tukang sayur jadi kepengen masak ini. Bumbunya saya kira2 sendiri.. hasilnya tadaaa.. enak juga hehehe.. kalo ada pete lebih mantap..Tips: agar pepaya tidak keras, setelah diserut taburi garam 1 sendok kecil, aduk rata, lalu diamkan setengah jam. Setelah itu dicuci agar tidak terlalu asin. Baru diolah. Yanni Haningsih -
Tumis Pepaya Muda Tumis Pepaya Muda
Buat ibu" yg mungkin bingung resep apa untuk Ramadhan. Yang simpel tapi ttp jooss. Tumis Pepaya muda ini juga salah satu resep favorit saya dan suami. Yukk #BikinRamadanBerkesan Ratih R Kai -
Tumis Pepaya Muda Tumis Pepaya Muda
Ini pepaya muda hampir sebulan di kulkas, daripada kelamaan dan bisa busuk kan sayang banget. Karena untuk mendapatkan buah pepaya muda ini kami harus setir mobil selama 3,5 jam ke toko asia di kota Canberra. Di supermarket tempat saya tinggal ada juga buah pepaya, tapi sudah matang. Dan memang di khususkan untuk dikonsumsi sebagai buah, bukan untuk sayur. Pernah suatu hari beli yang belum matang benar, lalu saya sayur dan hasilnya sayur saya manis banget. Fitri Sasmaya -
Tumis Pepaya Muda Tumis Pepaya Muda
Sederhana namun tetap nikmat#PekanRayaPepaya#PejuangGoldenApron3#SrikandiGA3#CookpadCommunity_Surabaya#RecookResepArniSusanti#Minggu34 Florensia Wenda
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12959487
Komentar (2)
Masakan emak...