Martabak tahu kulit lumpia

Zafisio
Zafisio @resepnyaliza
Banda Aceh

Ini resep nemu di salah satu chanel youtube, cara bikin nya mudah banget, rasa nya jg enak cocok di makan dengan saus sambal 😋 Selamat bereksperimen...

Martabak tahu kulit lumpia

18 orang berencana membuat resep ini

Ini resep nemu di salah satu chanel youtube, cara bikin nya mudah banget, rasa nya jg enak cocok di makan dengan saus sambal 😋 Selamat bereksperimen...

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

15 -20 menit
  1. Kulit lumpia
  2. Bahan isian:
  3. 3 siungbawang merah haluskan
  4. 2 siungbawang putih haluskan
  5. 10 buahtahu di haluskan
  6. 2 batangdaun bawang
  7. 2 butirtelur ayam
  8. 2 batangseledri (boleh gk pake)
  9. secukupnyaKaldu bubuk
  10. secukupnyaGaram
  11. Lada bubuk
  12. Minyak untuk menggoreng martabak

Cara Membuat

15 -20 menit
  1. 1

    Campur telur yang sudah di kocok bersama tahu halus, kemudian masukkan daun bawang, bawang merah, bawang putih, kaldu bubuk serta garam, aduk rata lalu tumis sebentar. Kemudian ambil kulit lumpia masukkan isian tahu trsbt Sekitar satu sendok munjung, lipat sesuai selera, lalu goreng dengan api sedang.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Zafisio
Zafisio @resepnyaliza
pada
Banda Aceh

Komentar

Resep Serupa