Pentol udang tahu

AL-mu'minath Pazienza Muhayyaroh
AL-mu'minath Pazienza Muhayyaroh @Hajjari_04

Menggunakan bahan yg ada d kulkas akhir bulan😅

Pentol udang tahu

5 orang berencana membuat resep ini

Menggunakan bahan yg ada d kulkas akhir bulan😅

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
4 orang
  1. 1 genggamudang kupas ukuran sedang
  2. 5 buahtahu
  3. 10 SDMtepung tapioka
  4. 3 siungbawang putih
  5. 1 SDMmerica bubuk
  6. 1 butirtelur ayam
  7. Daun sop
  8. 1 Bksmasako

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Haluskan bawang putih dan merica,, sisihkan,, haluskan udang dan tahu, campurkan bersama bawang putih

  2. 2

    Tambahkan telur, masako, daun sop,, aduk rata,, setelah rata Masukkan tepung tapioka, campur sampai rata

  3. 3

    Didihkan air, masukkan adonan pentol satu persatu,, setelah mengambang, siap d angkat 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
AL-mu'minath Pazienza Muhayyaroh
pada

Komentar

Resep Serupa