Gangan Labu bersantan

Diah Ayu AP
Diah Ayu AP @diahayua
Bandung Barat - PWT

Nggak nyangka masak labu ternyata enak. Apalagi ditambah sambal dan ikan asin. Teringat masakan dikampung, sayur talas tambah teri dan sambal cocok banget. #CookpadCommunityClass
#KalimantanDishesOpiBun
#CookpadCommunity_Bandung
#PejuangGoldenApron2
Source: OpiBun saya buat 1/2 resep

Gangan Labu bersantan

Nggak nyangka masak labu ternyata enak. Apalagi ditambah sambal dan ikan asin. Teringat masakan dikampung, sayur talas tambah teri dan sambal cocok banget. #CookpadCommunityClass
#KalimantanDishesOpiBun
#CookpadCommunity_Bandung
#PejuangGoldenApron2
Source: OpiBun saya buat 1/2 resep

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 250 grlabu parang
  2. 1 batangserai
  3. 3 cmlengkuas geprek
  4. 1 sdtgaram
  5. 1/2 sdtgula pasir
  6. 1 bungkussantan instan (65ml)
  7. Bumbu halus
  8. 5 siungbawang merah
  9. 3 siungbawang putih
  10. 1/4 sdtlada bubuk
  11. 1 ruaskunyit

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan bumbu halus dan potong labu kemudian cuci bersih

  2. 2

    Didihkan air secukupnya. Masukkan bumbu halus, serai dan lengkuas. Kemudian masukkan labu dan masak hingga 3/4 matang (sy 5-7 menit)

  3. 3

    Tuangkan santan, gula, dan garam. Aduk rata dan koreksi rasanya. Masak hingga labu empuk (untuk memastikan lakukan tes tusuk)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Diah Ayu AP
Diah Ayu AP @diahayua
pada
Bandung Barat - PWT
dokumentasi resep hasil uprek didapur yang berhasil dicoba.ig: diahayu_apYouTube : Galeri mama arka https://youtube.com/channel/UCy2urk11Y-ICrnaKPVwNjEwpurwokerto-blora
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa