Rujak Belimbing Bumbu Kacang

ica
ica @cook_17673402
Palembang

Berhubung pohon belimbing di rumah lg buah & inget mamah bilang lg ada #CABEKU dg tema #diKACANGinaja jadi lah di menjelang siang hari yg panas ini aku ngerujak deh. Iseng2 siap tau berhadiah 🎁

Rujak Belimbing Bumbu Kacang

5 orang berencana membuat resep ini

Berhubung pohon belimbing di rumah lg buah & inget mamah bilang lg ada #CABEKU dg tema #diKACANGinaja jadi lah di menjelang siang hari yg panas ini aku ngerujak deh. Iseng2 siap tau berhadiah 🎁

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 4 buahbelimbing
  2. 2 sdmkacang tanah
  3. 2 buahcabe burung
  4. 1/2 sdtgaram
  5. 1/2 sdtterasi bakar
  6. 1/2 sdtasam jawa
  7. 2 sdmgula aren

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng kacang tanah. Lalu haluskan bersama cabe, garam, terasi. masukkan asam & gula aren. Potong2 setengah buah belimbing lalu tumbuk bersama bumbu tadi biar bumbunya berair.

  2. 2

    Sudah deh, siap dikeroyok bareng2 sm potongan belimbing segarnya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
ica
ica @cook_17673402
pada
Palembang
Lidah sulit berbohong kalo soal rasa. Makanan terenak adalah makanan yang sudah terbiasa kita konsumsi sejak kecil. So, recook-lah sebuah resep dg menyesuaikan rasa/takaran bumbu favorit mu 😉
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa