Lasagna saus Bechamel and bolognise

Annisa E Pr
Annisa E Pr @chaicha12
JABODETABEK

Alhamdulillah perpaduan ya passss ❤️

Lasagna saus Bechamel and bolognise

14 orang berencana membuat resep ini

Alhamdulillah perpaduan ya passss ❤️

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 12 lembarlasagna la fonte
  2. 250 grkeju mozarela
  3. Saus Bechamel
  4. 100 grtepung terigu
  5. 80 mlolive oil/minyak sayur
  6. 600 mlsusu cair
  7. 200 mlkaldu ayam
  8. 1/2parut keju
  9. Saus Bolognise
  10. 300 grla fonte saus bolognise
  11. 2 bungkuscornet beef
  12. 3 buahsosis
  13. 50 grbawang bombai cincang
  14. 3 siungbawang putih
  15. 1 sdmmakan minyak
  16. secukupnyaGaram

Cara Membuat

  1. 1

    Bahan2 yang harus disiapkan ☺️

  2. 2

    Masukan semua bumbu saus bechamel kedalam pancik, aduk hingga mengental

  3. 3

    Tumis bawang putih dan bawang bombai hingga harum, kemudia masukan cornet beef dan sosis yang sudah dipotong kecil aduk hingga rata,setelah 3 menit aduk rata masukan saus bolognise lafonte, aduk kembali hingga tercampur rata dan terakhir tambahkan garam secukupnya.

  4. 4

    Setelah semua saus dibuat, kemudian rebus lasagna hingga lembek, tiriskan. Siapkan loyang/wadah yang akan digunakan, lumuri loyang / wadah dengan mentega hingga merata.

  5. 5

    Step 1. Masukan saus bachamel kedalam loyang/wadah dan ratakan, Step 2. Tumpuk dengan lasagna yang sudah direbus, Step.3 tumpuk dengan saus bolognise, Step 4. Tambahkan irisan keju mozarela, Step 5. Tumpuk dengan saus bolognise, Step 6.tumpuk dengan lasagna, step 7. tumpuk dengan saus bachamel kemudian taburkan keju parut,keju mozarela dan origano(sesuai selera). Lakukan step yang sama di setiap loyang yang baru. Setelah selesai semua proses panggang dlm suhu 120 C selama 55 Menit.Sajikan 🍽😋

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Annisa E Pr
Annisa E Pr @chaicha12
pada
JABODETABEK
Welcome to My Food Diary 😊👩‍🍳
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa