Bahan-bahan

  1. 1/2 ekorayam (potong" cuci bersih)
  2. 1 buahtomat (potong 8)
  3. 1 batangdaun seledri (iris)
  4. 1 batangdaun bawang (iris)
  5. 1 buahkentang (iris, lalu goreng setengah matang)
  6. bumbu halus :
  7. 4 siungbawang merah
  8. 3 siungbawang putih
  9. 1 ruasjahe
  10. 4 butirmerica
  11. 3 sdmkecap manis
  12. 1 sdmgula merah iris
  13. secukupnyagula, garam, royco
  14. 1 gls belimbingair
  15. secukupnyaminyak
  16. secukupnyalada bubuk
  17. secukupnyapala bubuk

Cara Membuat

  1. 1

    Campurkan potongan ayam yg sdh di cuci dg kecap + gula merah + royco (diamkan +- 20 mnt)

  2. 2

    Tumis bumbu yg sdh dihaluskan sampai harum, lalu masukkan ayam beserta bumbu rendamannya td, aduk sebentar, lalu tambahkan air, gula, garam, cek rasa, jk sdh pas terakhir masukkan tomat, kentang dan daun seledri.

  3. 3

    Tunggu sampai airnya mulai mengental, matikan kompor.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
🐇Mi_Omi🐇
🐇Mi_Omi🐇 @cook_4888244
pada
Banjarmasin
kalau mau mencoba, pasti bisa " jangan menyerah "😻
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa