Dimsum ayam Q-Sha

Yanti Silvia
Yanti Silvia @cook_4834501

Awalnya pengen banget makan dimsum dengan jumlah banyak, dan semua keluarga kebagian 😇
Ternyata respon positif dari smua keluarga untuk di pasarkan..akhirnya berani coba masarin ..Alhamdulillah pelanggan suka🙏

Dimsum ayam Q-Sha

Awalnya pengen banget makan dimsum dengan jumlah banyak, dan semua keluarga kebagian 😇
Ternyata respon positif dari smua keluarga untuk di pasarkan..akhirnya berani coba masarin ..Alhamdulillah pelanggan suka🙏

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

5 porsi
  1. 400 grdaging ayam
  2. 1 buahJapan/labu siam
  3. 1 buahWortel
  4. 2 batangdaun sup
  5. 2 siungbawang putih
  6. 2putih telur
  7. 1 sdtgaram
  8. 1/4 sdtmerica
  9. 1/2 sdtkaldu bubuk
  10. 2 sdtminyak wijen
  11. 2 sdmsaos tiram
  12. 1 sdmkecap ikan
  13. 25 pcskulit dimsum

Cara Membuat

  1. 1

    Potong ayam bawang putih, haluskan dengan Cooper/blender

  2. 2

    Serut Japan dan wortel, tiriskan, sisihkan sebagian wortel untuk garnis

  3. 3

    Campur semua bahan aduk rata

  4. 4

    Siapkan kulit dimsum

  5. 5

    Isi kulit dengan bahan, dan hiasi dengan garnis wortel, cubit sekeliling nya sehingga tetbentuk

  6. 6

    Panaskan kukusan, dan kukus +- 30 menit

  7. 7

    Angkat dan siap di kemas bersama kuah /saos dimsum

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Yanti Silvia
Yanti Silvia @cook_4834501
pada

Komentar (3)

Sumi Yanti
Sumi Yanti @cook_12349589
Untuk kulit dimsumnya itu buat sendiri atau beli mba?

Resep Serupa