Penne Aglio e Olio Vegan

Dwinda
Dwinda @dwindak
DIY

Penne Aglio e Olio Vegan

6 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
1 porsi
  1. 1 porsiPasta Penne
  2. 1/4 buahPaprika
  3. 5 buahJamur Champion
  4. 3 sdmOlive Oil
  5. 1pinch Garam
  6. 2pinch Kaldu Jamur Bubuk
  7. 4pinch Mix Herbs
  8. 2 siungBawang Putih (dihaluskan / diparut)

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Rebus pasta hingga empuk sesuai selera, airnya jangan dibuang dulu.

  2. 2

    Panaskan minyak, masukkan jamur dan paprika.

  3. 3

    Tambahkan garam dan kaldu jamur bubuk.

  4. 4

    Setelah jamur sudah agak layu, masukkan bawang putih. Aduk sebentar.

  5. 5

    Masukkan penne yang sudah direbus dan tambahkan sedikit air rebusan untuk keempukan pasta (sesuai selera masing-masing sichhhh).

  6. 6

    Tambahkan kaldu jamur bubuk / garam jika rasanya masih kurang. Lalu masukkan mix herbs dan aduk hingga aroma dari mix herbs mulai tercium.

  7. 7

    Angkaaaaat~ jadi deh.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dwinda
Dwinda @dwindak
pada
DIY

Komentar

Resep Serupa