Garlic butter and cheese lobster

ade martina
ade martina @cook_18808859

Rejeki mama sholehah 😁. Ada yg ngasih lobster mentah, request anak2 bikin lobster yg melt.

Garlic butter and cheese lobster

37 orang berencana membuat resep ini

Rejeki mama sholehah 😁. Ada yg ngasih lobster mentah, request anak2 bikin lobster yg melt.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

45 menit
3 orang
  1. 10 ekorLobster gendut
  2. 2 buahjeruk lemon
  3. 5 siungbawang putih /bisa pake garlic bubuk
  4. 1/2 siungbawang bombay
  5. 2 sendok makanbutter
  6. 2 sendok tehparsley bubuk
  7. lada hitam
  8. garam
  9. keju melt

Cara Membuat

45 menit
  1. 1

    Bersihkan kotoran lobster dibagikan kepala, dan belah terbuka kepala dan punggung lobster. peras jeruk lemon diatas lobster, diamkan 7 menit

  2. 2

    Haluskan bawang putih, cincang bawang bombay, aduk jadi satu dengan butter dan parsley, garam, lada hitam. setelah tercampur, oleskan dipunggung daging lobster yg dibelah tadi sampai didalam kepala, panggang 15 menit.

  3. 3

    Kemudian keluarkan dr oven, dan bubuhi keju melt ke punggung lobster, oven kembali 10 menit dengan api atas.

  4. 4

    Setelah selesai, lobster siap dihidangkan 👌🏻

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
ade martina
ade martina @cook_18808859
pada

Komentar

Resep Serupa