Crepes Saus Pisang Karamel

7 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
3-4 Org
  1. 260 gramTepung
  2. 2 butirTelur
  3. 270 mlSusu full cream
  4. 2 sdmButter cair
  5. 1/2 sdtGaram
  6. 1/2 sdmGula
  7. 1/2 sdtVanilla

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Aduk rata : tepung, garam, gula

  2. 2

    Kocok telur, susu dan vanilla

  3. 3

    Campurkan campuran tepung dan kocokan susu-telur. Blender sebentar sampai rata. Lalu masukan butter cair.

  4. 4

    Diamkan 10 menit

  5. 5

    Buat crepes per 1 sendok sayur sedang di wajan teplon yg sudah dioles butter.

  6. 6

    Sajikan crepes dg saus kesukaan. Saya memakai saus pisang karamel dan buah segar

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Euis Andriani
Euis Andriani @cook_26493478
pada
BSD Tangsel
Saya seorang pekerja swasta yg hobi kuliner dan memasak makanan yg saya suka daripada berulang2 beli di luaran. Saya tergabung dalam komunitas Jalansutra yg merupakan komunitas jalan2 dan makan2 sharing tentang pengalaman jalan dan kulineran baik di Indonesia maupun di luar negeri.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa