Ati Ampela Telur Puyuh Kecap

Inggried Wedhaswary
Inggried Wedhaswary @inggriedewe
Yogyakarta

Ini seperti semur tetapi dimasak hingga kuahnya agak asat. Recook Mbak Ketu Tim Lokal Yogyakarta, Mbak Win alias Pawon Mommy Najam, yang setahun ini reramean bareng. Saya modif tambahkan kemiri dan tanpa cabe, karena sekalian buat anak-anak.
.
#CookpadCommunity_Yogyakarta #Sertinah_TimLokalYogyakarta #SelaluIstimewa #PejuangGoldenApron3 #GA3Week18 #GoldenApron3 #ResepING

Ati Ampela Telur Puyuh Kecap

Ini seperti semur tetapi dimasak hingga kuahnya agak asat. Recook Mbak Ketu Tim Lokal Yogyakarta, Mbak Win alias Pawon Mommy Najam, yang setahun ini reramean bareng. Saya modif tambahkan kemiri dan tanpa cabe, karena sekalian buat anak-anak.
.
#CookpadCommunity_Yogyakarta #Sertinah_TimLokalYogyakarta #SelaluIstimewa #PejuangGoldenApron3 #GA3Week18 #GoldenApron3 #ResepING

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 5 buahati ayam
  2. 5 buahampela ayam
  3. 15 butirtelur puyuh rebus
  4. 5 potongayam
  5. secukupnyaBawang bombay
  6. secukupnyaKecap asin
  7. secukupnyaKecap manis
  8. secukupnyaGula aren
  9. secukupnyaGaram
  10. Bumbu Halus
  11. 5 siungbawang putih
  12. 8 siungbawang merah
  13. 3 butirkemiri

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan semua bahan bumbu halus. Iris bawang bombay.

  2. 2

    Siapkan telur puyuh rebus, ati ampela yang sudah diungkep/rebus. Mengungkep ati ampela, cukup dengan bawang putih geprek dan garam.

  3. 3

    Tumis bumbu halus hingga wangi. Masukkan telur puyuh. Aduk-aduk 2 menit. Masukan ati ampela.

  4. 4

    Tambahkan kecap asin, kecap manis, gula aren/gula merah, garam. Aduk-duk hingga rata.

  5. 5

    Tambahkan air, koreksi rasa. Masak hingga air agak asat. Masukkan bawang bombay, aduk sebentar. Matikan api.

  6. 6

    Siap disajikan :)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Inggried Wedhaswary
Inggried Wedhaswary @inggriedewe
pada
Yogyakarta
Suka masak dan ngeblog. @dapurduaistri @inggriedewe
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa