#Diet Sate Tuna No Minyak, Santan & Tepung

innes
innes @aminah00
Depok

setelah saya diet sana sini, ahirnya saya Alhamdulillah cocok dengan diet nya Mbak Tya. so saya mulai mencari menu yang no santan, gula n minyak

#Diet Sate Tuna No Minyak, Santan & Tepung

68 orang berencana membuat resep ini

setelah saya diet sana sini, ahirnya saya Alhamdulillah cocok dengan diet nya Mbak Tya. so saya mulai mencari menu yang no santan, gula n minyak

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
2 porsi
  1. 250 gramtuna potong kotak dan beri jeruk nipis
  2. Haluskan
  3. 2 buahkemiri
  4. 1 sdmketumbar
  5. lada seselera
  6. garam seselera
  7. kaldu jamur

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Marinasi ikan dengan bumbu halus

  2. 2

    Bakar diatas grill atau teflon (tanpa minyak)

  3. 3

    Siap dihidangkan dengan nasi merah

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
innes
innes @aminah00
pada
Depok
hobby masak n makan
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa